Detail Buku

Analisis Naratif: Dasar-dasar Penerapannya dalam Analisis Teks Berita Media

ISBN
978-602-9413-89-2
Pengarang
Eriyanto
Subyek
MEDIA KOMUNIKASI - METODE RISET
Penerbit
Kencana, Jakarta, 2013
Klasifikasi
302.230.72
Kolasi
x+370 hlm.; 17x24 cm.; illus.
Jenis
Umum
Status
Tersedia

Analisis naratif merupakan salah satu metode analisis teks berita media, mempunyai kelebihan dibandingkan dengan analisis lainnya. Dengan analisis naratif akan diketahui makna yang tersembunyi dari suatu teks, bagaimana logika dan nalar dari pembuat berita ketika mengangkat suatu peristiwa. Buku ini adalah pengantar analisis naratif sebagai salah satu metode analisis teks media, memuat dasar-dasar analisis naratif, mulai dari pengertian analisis naratif, cerita (story) dan plot, struktur narasi, karakter dalam narasi, intertekstualitas, oposisi biner hingga narasi dan ideologi. Di masing-masing pokok bahasan mengenai analisis naratif, penulis menyelipkan ilustrasi dengan menggunakan contoh kasus berita media dengan menggunakan analisis naratif, masing-masing contoh  untuk analisis teks media cetak dan televisi. //ir

Berita Terbaru