Detail Buku

Efektivitas Website Sekolah Tinggi Multi Media Yogyakarta Dalam Pelayanan Informasi Mahasiswa

ISBN
Pengarang
Agung Idris Fitrianto
Subyek
WEBSITE DI YOGYAKARTA
Penerbit
STMM MMTC, Yogyakarta, 2016
Klasifikasi
004.6780959827
Kolasi
xiv+120 hlm.; 21x29,5 cm.
Jenis
Karya Ilmiah
Status
Tersedia

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas website di Sekolah Tinggi Multi Media Yogyakarta dalam pelayanan informasi bagi mahasiswa. Penelitian ini menggunakan metodologi deskiptif kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa usability mahasiswa merasa website Sekolah Tinggi Multi Media Yogyakarta sudah mudah untuk digunakan. Kualitas informasi telah cukup menyediakan informasi yang berkualitas dan juga relevan. Kualitas Interaksi Pelayanan bahwa informasi yang disediakan website Sekolah Tinggi Multi Media masih kurang interaktif. Analisis penelitian dilihat dari indikator usability, kualitas informasi, kualitas interaksi. Indikator tersebut digunakan untuk mengetahui efektivitas website Sekolah Tinggi Multi Media dalam pelayanan bagi mahasiswa. Kesimpulan dari penelitian ini adalah usability sudah cukup mudah digunakan, kualitas informasi sudah cukup berkualitas, kualitas interaksi masih kurang interaktif. //yn

Berita Terbaru