Buku

Ensiklopedia Pendidikan Indonesia

Abstraksi

Ensiklopedia ini memuat lebih dari 1.140 istilah atau konsep yang digunakan dalam dunia pendidikan. Istilah atau konsep tersebut mencakup berbagai bidang ilmu: 1) Teknologi, terutama yang terkait industri 4.0, seperti eLearning, mLearning, xAPI; 2) Psikologi, baik psikologi umum maupun psikologi pendidikan; 3) Evaluasi, dari perencanaan sampai pada penyelenggaraannya; 4) Pedagogi, seperti pendekatan, metode, dan teknik pengajaran; 5) Linguistik, yang utamanya bertalian dengan bahasa sebagai alat komunikasi; 6) Sosiologi, khususnya sosiologi pendidikan, yang membahas bagaimana anak berinteraksi dengan lingkungan; 7) Statistik, baik yang bersifat teoretis maupun praktis; dan 8) Kebijakan-kebijakan pemerintah bidang pendidikan seperti merdeka belajar. Ensiklopedia ini dimuat dengan dua pertimbangan utama: relevansinya dengan dunia pendidikan dan urgensinya bagi para pendidik. Ensiklopedia ini juga memuat berbagai istilah dan ungkapan dalam praktik pendidikan di negara lain, yang dimaksudkan agar pembaca memiliki wawasan global. Istilah atau konsep tersebut diberi definisi, penjelasan, dan sebagian di antaranya diberi contoh sehingga tidak hanya memberikan pengertian, tetapi juga pemahaman. Hal yang tidak kalah penting adalah ensiklopedia ini memuat ratusan istilah yang terkait dengan teknologi digital lainnya. //ir

Seri
Catatan
Buku pembelian tahun anggaran 2022 sebanyak dua eksemplar.
ISBN978-623-231-393-4
No Barcode Register Lokasi Status
1 0000022799 15-11681-1 R. Referensi Ada
2 0000022800 15-11681-2 R. Referensi Ada
No Pengarang Jabatan
1 Furqanul Aziez Penulis
No Subyek
1 ENSIKLOPEDIA PENDIDIKAN
No Kata Kunci
1 ENSIKLOPEDIA
2 ENSIKLOPEDIA PENDIDIKAN
3 PENDIDIKAN INDONESIA
AsalIndonesia
BahasaIndonesia
JenisReferensi
PenerbitRajawali Pers
Kota TerbitDepok
Tahun2020
Call Number370.3 FUR e
Kolasixii+332 hlm.; 15x23 cm.; illus.
EdisiPertama, Cetakan Pertama
BibliografiAda
Halaman327
IndeksTidak Ada
RelesaseYa
Jumlah Eks2
Kembali