Buku

Sistem Informasi Manajemen: Konsep Dasar, Analisis dan Metode Pengembangan, Edisi 2

Abstraksi
Buku ini merupakan pengembangan dari buku edisi pertama yang sudah diterbitkan tahun 2013. Perbaikan yang dilakukan mulai dari pembaharuan referensi dan penambahan isi. Buku ini membahas tentang: Konsep Dasar Sistem; Konsep Dasar Informasi dan Sistem Informasi Organisasi dan Pengelolaannya (bab baru), Konsep Dasar Manajemen, Konsep Dasar Sistem Informasi dan Manajemen, Komponen-Komponen Sistem Informasi, Bersaing dengan Menggunakan Teknologi Informasi, Etika Menggunakan Komputer, Keamanan Tenologi Informasi, Metode Analisis Sistem dan Metode Pengembangan Sistem. Karena tambahan beberapa hal tersebut maka buku ini sangat sesuai untuk digunakan sebagai panduan bagi dosen dan mahasiswa yang mengambil mata kuliah SI atau SIM.//yn
Seri
Catatan
Pembelian Tahun Anggaran 2022, buku diterima tanggal 11-05-2022, sebanyak 2 eksemplar
ISBN978-623-228-804-1
No Barcode Register Lokasi Status
1 0000023810 15-11965-1 E Ada
2 0000023811 15-11965-2 E Ada
No Pengarang Jabatan
1 M. Imam Mukhofa Penulis
2 M. Imam Muttaqijn Penulis
3 Rohmat Taufiq Penulis
4 Yafid Effendi Penulis
No Subyek
1 SISTEM INFORMASI MANAJEMEN
No Kata Kunci
1 ANALISIS
2 KONSEP DASAR
3 MANAJEMEN
4 METODE PENGEMBANGAN
5 SISTEM INFORMASI
6 SISTEM INFORMASI MANAJEMEN
AsalIndonesia
BahasaIndonesia
JenisUmum
PenerbitGraha Ilmu
Kota TerbitYogyakarta
Tahun2020
Call Number658.403 8 ROH s
Kolasixii+242 hlm.; 17x24 cm.; illus.; Cetakan I
EdisiEdisi 2
BibliografiAda
Halaman271
IndeksTidak Ada
RelesaseYa
Jumlah Eks2
Kembali