Buku

Manajemen Sumber Daya Manusia Strategi

Abstraksi
Gagasan inti dari Strategic Human Resource Management adalah inisiatif untuk melibatkan dan mengatur orang-orang yang terlibat untuk mendukung strategi suatu perusahaan/organisasi secara keseluruhan. Manajemen strategi merupakan proses dimana perusahaan harus menentukan apa yang mereka putuskan/ decision dan lakukan/action untuk dapat mencapai tujuan perusahaan/organisasi yang telah ditetapkan dan yang lebih penting adalah bagaimana tujuan tersebut bisa dipenuhi/dicapai. Penulisan buku ini bertujuan memperkaya khazanah ilmu para pembeca dalam proses memahami/mendalami tentang manajemen sumber daya manusia strategi (Strategic Human Resource Management). Penulis mencoba menyajikan buku ini sebagai media untuk membahas/mendalami manajemen sumber daya manusia strategi (Strategic Human Resource Management). Dengan menggunakan cara berpikir sederhana dan bahasa yang praktis sehingga dapat digunakan sebagai panduan dalam praktik pemecahan persoalan-persoalan di dunia kerja.//yn 
Seri
Catatan
Pembelian Tahun Anggaran 2023, buku diterima tanggal 06-7-2023, sebanyak 2 eksemplar

ISBN978-623-01-0320-9
No Barcode Register Lokasi Status
1 0000025128 15-12298-1 E Ada
2 0000025129 15-12298-2 E Ada
No Pengarang Jabatan
1 Arief Subyantoro Penulis
2 FX. Suwarto Penulis
No Subyek
1 MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA
No Kata Kunci
1 MANAJEMEN
2 MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA
3 STRATEGI
4 SUMBER DAYA MANUSIA
AsalIndonesia
BahasaIndonesia
JenisUmum
PenerbitPenerbit Andi
Kota Terbit Yogyakarta
Tahun2020
Call Number658.3 ARI m
Kolasixii+308 halaman; 16x23 cm.; illus.
EdisiEd. 1
BibliografiAda
Halaman305
IndeksTidak Ada
RelesaseYa
Jumlah Eks2
Kembali