Buku

Soedirman: Biografi Singkat 1916-1950

Abstraksi
Jenderal Soedirman adalah sosok yang tidak boleh dilupakan dalam perjalanan sejarah kemerdekaan bangsa Indonesia. Jasanya yang besar pada negeri ini adalah alasan utama beliau untuk selalu dikenang. Banyak cerita mengenai perjuangan Jenderal Besar ini. Akan tetapi, sedikit sekali buku yang membahas tentang pandangan politiknya. Buku ini mencoba menghadirkan sisi lain dari Jenderal Soedirman, yaitu tentang pandangan politiknya yang yang selama ini coba ditutupi oleh Orde Baru. Bagaimanakah sebenarnya pandangan politik Soedirman tersebut hingga membuat Orde Baru berusaha keras untuk menutupinya? Simak secara lengkap kisah perjalanan hidup beliau yang tersaji dalam buku ini.
Seri
Catatan
Pembelian Tahun Anggaran 2023, buku diterima tanggal 06-07-2023, sebanyak 2 eksemplar

ISBN978-623-7219-56-9
No Barcode Register Lokasi Status
1 0000025339 15-12369-1 G Ada
2 0000025340 15-12369-2 G Ada
No Pengarang Jabatan
1 Taufik Adi Susilo Penulis
No Subyek
1 BIOGRAFI TOKOH-TOKOH INDONESIA
No Kata Kunci
1 BIOGRAFI SINGKAT
2 SOEDIRMAN
AsalIndonesia
BahasaIndonesia
JenisUmum
PenerbitGarasi
Kota Terbit Yogyakarta
Tahun2020
Call Number920.0598 TAU s
Kolasi128 hlm.; 13,5x20 cm.; Cet. 2020
Edisi
BibliografiAda
Halaman119
IndeksAda
RelesaseYa
Jumlah Eks2
Kembali