Buku

Sinopsis Roman Indonesia

Abstraksi

Buku ini memuat ringkasan atau sinopsis roman-roman yang ada di Indonesia. Sinopsis-sinopsis ini dimaksudkan sebagai penuntun para pembaca untuk dapat memilih roman-roman yang menarik minat mereka. Mungkin sekali orang yang "buta sastra" setelah membaca ringkasan plot roman merasa tertarik untuk membaca roman yang sebenarnya karena dalam ringkasan roman itu dibayangkan isi ceritanya. Buku ini memuat hampir seluruh novel Indonesia. Buku ini disusun dengan sistematika historis. Kronologis terbitnya novel Indonesia diutamakan. Pembaca akan menemukan dalam buku ini ringkasan novel-novel yang paling mula-mula muncul di Indonesia, yakni novel-novel dalam bahasa Melayu-Rendah yang ditulis oleh orang-orang Belanda, Indonesia, dan Tionghoa. Banyak novel-novel yang hanya kita kenal nama buku dan penulisnya tetapi masalah apa yang diperbincangkan di dalamnya tetap gelap. Secara keseluruhan buku ini memuat enam bab, meliputi: Bab I tentang Sastra Melayu-Rendah. Bab II Sastra Balai Pustaka. Bab III Sastra Pujangga Baru. Bab IV Sastra Angkatan 45. Bab V Sastra Angkatan 50-60. Bab VI Sastra Mutakhir. Bagian akhir buku ini dipaparkan Kronologi Novel Indonesia dari tahun 1897 sampai tahun 1981.// Ira

Seri
Kesusasteraan
Catatan

Sumbangan mahasiswa tahun 2002, jumlah 1 eksemplar

ISBN
No Barcode Register Lokasi Status
1 0000006132 6052 G Ada
No Pengarang Jabatan
1 Jakob Sumardjo Pengarang
No Subyek
1 SINOPSIS
No Kata Kunci
-- data tidak ditemukan --
AsalIndonesia
BahasaIndonesia
JenisUmum
PenerbitAlumni
Kota TerbitBandung
Tahun1985
Call Number(8)809.922 SUM s
Kolasixiv + 318 hlm.; 13,8 x 20,6 Cm, Illus
Edisi-
BibliografiAda
Halaman307
IndeksTidak Ada
RelesaseYa
Jumlah Eks1
Kembali