Buku

Karakteristik Gunung Merapi

Abstraksi
Hasil pemantauan gunung Merapi yang telah lama dilakukan oleh Direktorat Vulkanologi dan dari beberapa hasil studi tentang Gunung Merapi, nampaknya perlu disajikan dalam bentuk buku yang dapat menjawab pertanyaan apa sifat-sifat gunung Merapi. Buku Karakteristik Gunung Merapi ini disusun untuk memberikan gambaran umum tentang Gunung Merapi  bagi masyarakat umum terutama oleh kalangan pelajar dan mahasiswa. Dalam bahasan yang mudah dimengerti oleh kalangan umum diharapkan dapat memperoleh pemahaman akan watak dan perilaku Gunung Merapi dapat secara konferhensip. Awanpanas sebagai bahaya utama disajikan dalam uraian yang panjang untuk lebih mengenal apa yang disebut awanpanas Merapi, sebagai salah satu jenis khas awanpanas yang berbeda dengan awanpanas gunungapi lainnya di dunia. Bagi para petugas yang bertanggungjawab pada penanggulangan bahaya dan pihak-pihak yang berkecimpung dalam pemanfaatan Gunung Merapi sebagai suatu potensi ekonomi di daerah, diharapkan buku ini dapat memberikan masukan dalam perencanaan ke depan. //Yeni 
Seri
-
Catatan
Hadiah dari Direktorat Vulkanologi Yogyakarta, tahun 1985, jumlah 1 eksemplar

KATA KUNCI: KARAKTERISTIK, GUNUNG MERAPI, KARAKTERISTIK GUNUNG MERAPI
ISBN
No Barcode Register Lokasi Status
1 0000007318 11-6863 D.2 Ada
No Pengarang Jabatan
1 Supriyati D. Andreastuti Pengarang
2 A. Ratdomopurbo Pengarang
No Subyek
1 GEOLOGI - GUNUNG MERAPI
No Kata Kunci
-- data tidak ditemukan --
AsalIndonesia
BahasaIndonesia
JenisUmum
PenerbitBalai PPT Kegunungapian, Dir. Vulkanologi
Kota TerbitYogyakarta
Tahun2000
Call Number551.21 RAT k
Kolasivi + 51 hlm.; 18 x 23,1 Cm, Illust.
Edisi-
BibliografiAda
Halaman50
IndeksTidak Ada
RelesaseYa
Jumlah Eks1
Kembali