Buku

Duaratus Sembilanpuluh Tiga (293) Kutipan Spiritual

Abstraksi
Sesungguhnya manusia tidak ada yang dapat melewati hidup di dunia ini tanpa melewati cobaan sedikitpun. Setiap orang memiliki ujiannya masing-masing. Namu ada yang dapat membuat manusia itu mampu untuk melewatinya dengan tenang dan tabah. Sikap optimis, berpikir positif, menyikapi masalah dengan dewasa serta bijaksana akan membantu manusia melewati semua masalah dengan hati lapang dan iklas. Sebaliknya, hati yang lemah, akan selalu merasa sakit dan luka atas semua ujian hidup ini. Buku yang berisi kutipan spiritual dari para pemuka agama dan pembesar spiritual dunia, mengajak kita untuk mengasah pikiran dan hati agar selalul sejuk dan bahagia meskipun dalam kondisi sesulit apapun. Buku ini berisi tentang Kata-kata / ungkapan bijak dari berbagai tokoh spiritual dunia. Kearifan tanpa batas dari puluhan guru spiritual dunia. //Yeni
Seri
Catatan
Pembelian Anggaran Rutin tahun 2010, jumlah 4 eksemplar
KATA KUNCI: KUTIPAN SPIRITUAL
ISBN979-1709-77-7
No Barcode Register Lokasi Status
1 0000008250 11-7057-1 B Ada
2 0000008251 11-7057-2 B Ada
3 0000008252 11-7057-3 B Ada
4 0000008253 11-7057-4 B Ada
No Pengarang Jabatan
1 Andrie K. Wiranata Pengarang
No Subyek
1 AGAMA - KATA BIJAK
2 SPIRITUAL
No Kata Kunci
-- data tidak ditemukan --
AsalIndonesia
BahasaIndonesia
JenisUmum
PenerbitGolden Books
Kota TerbitYogyakarta
Tahun2010
Call Number297.23 WIR d
Kolasiv + 158 hlm.; 11 x 17.2 Cm.
Edisi-
BibliografiTidak Ada
IndeksTidak Ada
RelesaseYa
Jumlah Eks4
Kembali