Buku

Ensiklopedia Mukjizat Alquran dan Hadis 10 : Kemukjizatan Angka

Abstraksi

Buku Ensiklopedia ini membahas tentang Keajaiban Angka Tujuh, Pola Kemukjzatan Angka, Pembahasan Ayat Pertama, Kata Terindah dalam Al-Quran, menjelajahi Surah Terapung, keajaiban Ayat-Ayat Al-Quran, Rahasia Huruf Al-Quiran, dan Rahasia Al-Asma'Al-Husna. Alasan Mengapa Allah SWT Memilih Angka Tujuh. Angka ini memiliki banyak sekali petunjuk di alam, Al-Quran dan Hadis Nabi Muhammad SWT. Bahkan pengulangan angka ini dalam Al-Qurab memunculkan sebuah sistem yang koheren. Bahkan, angka-angka yang terdapat dalam Alquran mengandung misteri yang amat menakjubkan. Berdasarkan pengkajian dan peneliti para ahli terbaru, semua angka itu mengandung pesan tertentu, yang memang sengaja dicantumkan Allah untuk memberikan informasi tersirat dibalik penyebutan angka yang tersurat itu. Sistem dan manajemen Tuhan telah menatanya dengan sangat rapi, sehingga ketika semuanya berhasil di ungkap, akal dan hati semakin terbuka dan tersentuh. Iman seakan menemukan kuncinya. dan, apapun yang dibuktikan buku ini, keimanan menjadi tujuan akhir semuanya. Buku ini menjadi bukti bahwa keimanan kita tidaklah sia-sia. //Yeni

Seri
Buku 10
Catatan

buku ini titipan dari Masjid Al-Muttaqim (MMTC), pembelian Th 2010

KATA KUNCI: ENSIKLOPEDIA KEMUKJIZATAN ALQURAN DAN HADIS, KEMUKJIZATAN ANGKA

ISBN978-602-8255-10-3
No Barcode Register Lokasi Status
1 0000008439 11-6936-10 R Ada
No Pengarang Jabatan
1 Syarif Hade Masyah (Ed.) Pengarang
No Subyek
1 ALQURAN - MUKJIZAT - ENSIKLOPEDIA
No Kata Kunci
-- data tidak ditemukan --
AsalCairo - Egypt
BahasaIndonesia
JenisReferensi
PenerbitSapta Sentosa
Kota TerbitJakarta
Tahun2010
Call Number291.04 MAS e
Kolasiiv+347 hlm.; 21,5x29 cm.; Cet.IV; ilus.
Edisi-
BibliografiTidak Ada
IndeksTidak Ada
RelesaseYa
Jumlah Eks1
Kembali