Buku

Dakwah Kontemporer: Sebuah Studi Komunikasi

Abstraksi
Buku ini berusaha mempertemukan konsep-konsep dakwah yang bersifat ideal, normatif dan tektual dengan paradigma dan teori komunikasi klasik dan kontemporer terutama yang bersifat rasional, aktual, empiris dan kontekstual. Buku ini fokus pada upaya memperkenalkan paradigma dan teori dalam studi komunikasi yang dapat diterapkan dalam pelaksanaan dakwah. Unsur-unsur komunikasi yang dipaparkan dalam buku ini hanyalah tentang media, khalayak, efek, dan komunikator yang dicakup dalam strategi dakwah kontemporer. Dengan demikian dapat dipahami bahwa ilmu komunikasi menyentuh berbgagai segi kehidupan masyarakat dan dapat juga  diaplikasikan dalam bidang agama, khususnya agama Islam. Buku ini diharapkan dapat memenuhi akan bahan bacaan atau literatur bagi Anda dan dapat berguina pula bagi para dai atau mubalig dan para peminat lainnya. //yn
Seri
Catatan
Sumbangan mahasiswa lulus tahun 2013 = 2 eksemplar.
Pembelian Tahun Anggaran 2014, diterima tanggal 20-10-2014 jumlah 4 eksemplar. Buku dengan nomor barcode 11401 di simpan di rak buku tandon

ISBN978-979-756-730-9
No Barcode Register Lokasi Status
1 0000010480 12-7862-1 B Ada
2 0000010481 12-7862-2 B Ada
3 0000011398 12-7862-3 B Ada
4 0000011399 12-7862-4 B Ada
5 0000011400 12-7862-5 B Ada
6 0000011401 12-7862-6 B.1 Disimpan
No Pengarang Jabatan
1 Anwar Arifin Pengarang
No Subyek
1 DAKWAH - KONTEMPORER
No Kata Kunci
1 DAKWAH, KONTEMPORER, DAKWAH KONTEMPORER, STUDI KOMUNIKASI
AsalIndonesia
BahasaIndonesia
JenisUmum
PenerbitGraha Ilmu
Kota Terbit Yogyakarta
Tahun2011
Call Number297.2 ARI d
Kolasixiv+298 hlm.; 16x23 cm.
Edisi1
BibliografiAda
Halaman277
IndeksAda
RelesaseYa
Jumlah Eks6
Kembali