Buku

Proceeding Hasil Seminar: Membangun Daya Saing Industri Komunikasi dan Informatika Dalam Menyongsong Era Indonesia Broadband (Buku II)

Abstraksi
Buku dengan judul "Membangun Daya Saing Industri Komunikasi dan Informatika dalam Menyongsong Era Indonesia Broadband (Buku II)" ini merupakan kumpulan karya tulis ilmiah (KTI), ditulis oleh para alumni Program Beasiswa Kemkominfo serta akademisi, yang berupa ringkasan thesis, desertasi, dan hasil penelitian. Buku ini dibagi menjadi 2 Bab, dan 9 sub bab dengan beberapa subtema bidang komunikasi mencakup: Government Public Relations, Keterbukaan Informasi Publik, Konten Lokal dalam Media Penyiaran Nasional, Serta Komunikasi Politik; dan bidang informatika mencakup: E-Government, Tata Kelola TIK, Keamanan Informasi dan Perlindungan Data, Sistem Informasi, serta ICT for Development. //ir
Seri
Catatan
Sumbangan dari Badan Litbang Kominfo RI = 1 eksemplar.
KATA KUNCI: PROCEEDING, HASIL SEMINAR, MEMBANGUN DAYA SAING, INDUSTRI, KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA, BROADBAND
ISBN
No Barcode Register Lokasi Status
1 0000012101 12-8326-1 R Ada
No Pengarang Jabatan
1 Gati Gayatri Editor
No Subyek
1 INDONESIA BROADBAND
2 KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA
No Kata Kunci
-- data tidak ditemukan --
AsalIndonesia
BahasaIndonesia
JenisReferensi
PenerbitBadan Litbang SDM Kemkominfo RI
Kota TerbitJakarta
Tahun2014
Call Number302.2 GAY p
Kolasiviii+246 hlm.; 21x29,5 cm.; illus.
Edisi
BibliografiAda
Halaman559
IndeksTidak Ada
RelesaseYa
Jumlah Eks1
Kembali