Buku

Standar Pelayanan Informasi Publik Di Kementerian Komunikasi dan Informatika

Abstraksi
Buku ini membahas mengenai Standar Pelayanan Informasi Publik di Kementerian Komunikasi dan Informatika. Pembahasan dibagi dalam duapuluh bab dan lima lampiran.  Bab I Dasar Hukum; Bab II Hak Pemohon; Bab III Kewajiban Pengguna; Bab IV Hak Badan Publik; Bab V Kewajiban Badan Publik; Bab VI Persyaratan; Bab VII Prosedur; Bab VIII Mekanisme; Bab IX Cara Memperoleh Informasi; Bab X Operasional Pelayanan Informasi Publik; Bab XI Pelaksana Pelayanan informasi; Bab XII Kompetensi Pelayanan Informasi; Bab XIII Jangka Waktu Penyelesaian; Bab XIV Produk Informasi Publik; Bab XV Format Informasi; Bab XVI Waktu Pelayanan Informasi; Bab XVII Biaya/Tarif; Bab  XVII Sarana, Prasarana, dan/atau Fasilitas; Bab XX Evaluasi Kerja. Lampiran i: Formulir Permintaan Informasi Publik; Lampiran ii: Tanda Bukti Penerimaan Permintaan Informasi Publik; Lampiran iii : Tanda Bukti Penyerahan Informasi Publik; Lampiran iv : Laporan Harian Pelaksanaan Tugas Pelayanan Informasi Publik; Lampiran v: Laporan Mingguan/Bulanan Pelaksanaan Tugas Pelayanan Informasi Puiblik. //yn
Seri
Catatan
Hibah dari JICA, buku diterima tanggal 12-08-2015, jumlah 3 eksemplar

ISBN
No Barcode Register Lokasi Status
1 0000012785 12-8425-1 R Ada
2 0000012786 12-8425-2 R Ada
3 0000012787 12-8425-3 R Ada
No Pengarang Jabatan
1 Kemkominfo RI Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi Penanggung Jawab
No Subyek
1 HUKUM – PERATURAN MENTERI
No Kata Kunci
1 STANDAR PELAYANAN INFORMASI PUBLIK, KEMENTERIAN KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA
AsalIndonesia
BahasaIndonesia
JenisReferensi
PenerbitKementerian Komunikasi dan Informatika RI
Kota TerbitJakarta
Tahun2010
Call Number384.598 PEJ s
Kolasiii+19 hlm.; 15x21 cm.; ilust.
Edisi-
BibliografiTidak Ada
IndeksTidak Ada
RelesaseYa
Jumlah Eks3
Kembali