Buku

Movie Animasi 3D dengan 3D Studio Max

Abstraksi
3D Studio Max merupakan salah satu software 3 dimensi yang paling populer di Indonesia. Kepopuleran tersebut diraih karena kemampuan software ini dalam mengolah proses modeling, animasi, dan special effect 3 dimensi yang sangat baik dan mudah digunakan. Beberapa karya terkenal industri perfilman membuktikan bahwa 3D Studio Max merupakan the best of 3D maker, seperti X-Men, The Matrix, Dr. Doolittle 2 dan masih banyak lagi. Software ini juga merambah industri game. Penggemar game konsol Playstation 2 tentu mengenal Guitar Hero I & II. Keduanya juga dibuat dengan menggunakan software 3D Studio Max. Buku dengan judul "Movie Animasi 3D dengan 3D Studio Max" ini menguraikan dengan gamblang bagaimana proses pembuatan atau modeling karakter, proses pembangunan struktur tulang hingga proses pembuatan animasi. Kelebihan buku ini terletak pada tutorial khusus yang menuntun dalam menguasai 3D Studio Max dengan cara belajar sambil bekerja. Buku ini dapat diaplikasikan dengan menggunakan software 3D Studio Max release 5 sampai dengan 8. //ir
Seri
Catatan
Buku pembelian tahun anggaran 2015 = 5 eksemplar.
Buku nomor barcode 13175 disimpan di rak tandon.
Sumbangan mahasiswa lulus tahun 2018 sebanyak satu eksemplar.
Sumbangan dari alumni STMM, an. Nadhia Rizky Adiyasa, PS. Animasi, lulus tahun 2019, buku diterima tanggal 15-05-2019, sebanyak 1 eksemplar
ISBN978-979-29-0125-2
No Barcode Register Lokasi Status
1 0000013175 12-8611-1 A Ada
2 0000013176 12-8611-2 A Ada
3 0000013177 12-8611-3 A Ada
4 0000013178 12-8611-4 A Ada
5 0000013179 12-8611-5 A Ada
6 0000017235 12-8611-6 A Ada
7 0000018657 12-8611-7 A Ada
No Pengarang Jabatan
1 Gilang Wiradinata Penulis
No Subyek
1 COMPUTER ANIMATION
No Kata Kunci
1 3D STUDIO MAX
2 MOVIE ANIMASI 3D
3 MOVIE ANIMASI 3D DENGAN 3D STUDIO MAX
AsalIndonesia
BahasaIndonesia
JenisUmum
PenerbitAndi
Kota TerbitYogyakarta
Tahun2007
Call Number006.696 GIL m
Kolasixv+155 hlm.; 14x20,8 cm.; illus.
EdisiPertama
BibliografiTidak Ada
IndeksTidak Ada
RelesaseYa
Jumlah Eks7
Kembali