Buku

Tipologi Arsitektur Rumah Adat Nias Selatan & Rumah Adat Nias Utara

Abstraksi
Buku ini membahas mengenai tipologi arsitektur rumah adat Nias Selatan & rumah adat Nias Utara. Rumah Adat Nias memiliki berbagai keunikan dan keunggulan struktur dan konstruksinya yang berhubungan dengan dunia arsitektur. Selain itu masyarakat Nias mempunyai budaya lain yang mereka terapkan dalam kehidupan sehari-hari dan mereka tuangkan juga pada saat mendirikan atau membangun rumah. Hal ini dapat dilihat pada penampilan fisik bangunan dan keindahan bentuk struktur. Berdasarkan tipologi masing-masing Rumah Adat Nias mempunyai perbedaan gaya (styles) yang unik terutama yang terlihat jelas perbedaan dibagian atap & bentuk lantai. Rumah Nias Utara berbentuk oval baik lantai maupun bentuk atapnya yang disebut “moco”, sedangkan rumah Nias Selatan lantai dan atapnya berbentuk empat persegi yang disebut “gomo”. //Yn
Seri
Catatan
Pembelian Tahun Anggaran 2015, buku diterima tanggal 09-06-2015, jumlah 4 eksemplar.
Buku c.1 Nomor Register 12-8471-1 NB. 13236 disimpan dirak buku tandon.
ISBN978-979-756-886-3
No Barcode Register Lokasi Status
1 0000013236 12-8471-1 F Ada
2 0000013237 12-8471-2 F Ada
3 0000013238 12-8471-3 F Ada
4 0000013239 12-8471-4 F Ada
No Pengarang Jabatan
1 Bhakti Alamsyah Penulis
No Subyek
1 STRUKTUR ARSITEKTUR
No Kata Kunci
1 TIPOLOGI, ARSITEKTUR, RUMAH ADAT, TIPOLOGI ARSITEKTUR RUMAH ADAT, RUMAH ADAT NIAS SELATAN, RUMAH ADAT NIAS UTARA, TIPOLOGI RUMAH ADAT NIAS SELATAN & RUMAH ADAT NIAS UTARA
AsalIndonesia
BahasaIndonesia
JenisUmum
PenerbitGraha Ilmu
Kota Terbit Yogyakarta
Tahun2012
Call Number721 BHA t
Kolasixiv+118 hlm.; 21x26 cm.
EdisiPertama
BibliografiAda
Halaman95
IndeksTidak Ada
RelesaseYa
Jumlah Eks4
Kembali