Buku

Pengantar Statistika Sosial, Edisi 8

Abstraksi
Buku dengan judul "Pengantar Statistika Sosial, Edisi 8" ini mencakup pembahasan lengkap mengenai pendekatan metode-metode statistika yang digunakan dalam ilmu sosial. Pendekatan tersebut meliputi pendekatan dengan uji parametrik maupun nonparametrik. Buku ini mencakup penerapan statistik dalam ilmu sosial yang disertai dengan contoh. Selain itu terdapat petunjuk pengolahan data dengan menggunakan SPSS, sehingga memudahkan pembaca dalam memahami isi buku. Pembahasan yang komprehensif dari satu materi ke materi selanjutnya, memudahkan mahasiswa maupun masyarakat luas yang tertarik dengan penerapan statistika dalam ilmu sosial menjadi lebih mudah dalam memahami materi yang ingin dipelajari. Materi-materi yang dibahas dalam buku ini meliputi: Pengantar Statistik; Distribusi Frekuensi; Tendensi Sentral; Variabilitas; Skor-z: Keberadaan Skor dan Standarisasi Distribusi; Probabilitas; Probabilitas dan Sampel: Distribusi Rata-rata Hitung Sampel; Pengantar Pengujian Hipotesis; Pengantar Statistik t; Uji t untuk Dua Sampel Independen; Uji t untuk Dua Sampel yang Berhubungan; Estimasi; Pengantar Analisis Varians; Analisis Varians (ANOVA) Ukuran-Terulang; Analisis Varians Dua Faktor (Ukuran-Independen); Korelasi; Pengantar Regresi; Statistik Chi-kuadrat: Uji Ketepatan Perkiraan dan Independensi; Uji Binomial; Teknik Statistik untuk Data Ordinal: Uji Mann-Whitney, Wilcoxon, Krukal-Wallis, dan Friedman. //ir
Seri
Catatan
Buku pembelian tahun anggaran 2015 = 4 eksemplar.
Buku nomor barcode 13415 disimpan di rak tandon.
KATA KUNCI: PENGANTAR STATISTIK, STATISTIK, STATISTIK SOSIAL

ISBN978-602-1232-18-7
No Barcode Register Lokasi Status
1 0000013415 12-8376-1 C Ada
2 0000013416 12-8376-2 C Ada
3 0000013417 12-8376-3 C Ada
4 0000013418 12-8376-4 C Ada
No Pengarang Jabatan
1 Frederick J. Gravetter Penulis
2 Icuk Rangga Bawono Penerjemah
3 M. Yusuf Indra Purnama Penerjemah
4 Larry B. Wallnau Penulis
No Subyek
1 STATISTIK PERMASALAHAN SOSIAL
No Kata Kunci
-- data tidak ditemukan --
AsalNew York
BahasaIndonesia
JenisUmum
PenerbitSalemba Empat
Kota TerbitJakarta
Tahun2014
Call Number361.0072 GRA p
Kolasixx+496hlm.; 21x26 cm.; illus.
EdisiDelapan
BibliografiAda
HalamanD-1
IndeksAda
RelesaseYa
Jumlah Eks4
Kembali