Buku

Panduan Aplikatif & Solusi : Desain Rumah Eksotis dengan 3ds Max 2013 dan Adobe Photoshop CS6

Abstraksi
Buku Panduan Aplikatif & Solusi :  Desain Rumah Eksotis dengan 3ds Max 2013 dan Adobe Photoshop CS6 ini akan mengajari Anda membuat sebuah rumah eksotis dengan tema minimalis. Pada buku ini akan dibahas desain rumah 2 lantai menggunakan permainan geometris pada fasat luar bangunan maupun kontur ketinggian di bagian dalam, sehingga menghasilkan sebuah desain rumah yang tampak eksotis. Pada Bab 1 Desain Rumah Eksotis dengan 3ds Max 2013, membahas pembuatan desain rumah menggunakan 3ds Max 2013. Dijelaskan  tentang pembuatan denah lantai, penyuntingan objek dinding, pembuatan lubang jendela, pembuatan plafon lantai dua, sampai dengan proses rendering. Bab 2 Compositing pada Adobe Photoshop CS6, membahas tentang compositing desain yang sudah Anda buat melalui 3ds Max 2013, menggunakan Adobe Photoshop CS6, lebih lengkap membahas Penyusunan Elemen Render Scene Interior Ruang Tamu, menyiapkan render eksterior, sampai Penyuntingan dan Compositing Elemen Render Eksterior Rumah Eksotis. //yn
Seri
Catatan
Sumbangan dari Robby Haris S., PS. PROMED, lulus tahun 2015, buku diterima tanggal 11-11-2015, jumlah 1 eksemplar.
ISBN978-979-29-4302-3
No Barcode Register Lokasi Status
1 0000013871 12-8734-1 A Ada
No Pengarang Jabatan
1 Maya Editor
No Subyek
1 KOMPUTER GRAFIS
No Kata Kunci
1 PANDUAN APLIKATIF & SOLUSI, DESAIN, RUMAH EKSOTIS, DESAIN RUMAH EKSOTIS, 3DS MAX 2013, PHOTOSHOP CS6
AsalIndonesia
BahasaIndonesia
JenisUmum
PenerbitCV. Andi Offset
Kota Terbit Yogyakarta
Tahun2014
Call Number006.68 MAY p
Kolasiv+266 hlm.; 16x23 cm.
EdisiI
BibliografiAda
Halamanv
IndeksTidak Ada
RelesaseYa
Jumlah Eks1
Kembali