Buku

Kepemimpinan & Perilaku Organisasi

Abstraksi
Buku ini membahas sejumlah aspek yang secara teoritis dapat mempengaruhi perilaku yang dikelompokkan pada tiga aspek, yaitu aspek individu, aspek kelompok, dan aspek organisasi. Hal ini didasarkan pada suatu pemikiran bahwa seseorang sebagai anggota organisasi atau lembaga, seorang individu berbeda dengan individu yang lain. Seorang individu memiliki ciri tertentu seperti kepribadian, kemampuan, nilai, dan lain-lain yang berbeda-beda antara yang satu dengan yang lain. Di dalam organisasi, individu akan bergabung dengan kelompok melalui pembagian tugas dan tanggungjawab yang diberikan kepadanya. Sebuah kelompok akan memiliki dan membentuk ciri-ciri tertentu seperti pembentukan norma kelompok, struktur kelompok, kepemimpinan kelompok, dan lain-lain yang keseluruhannya dapat mempengaruhi sikap dan prilaku kerja seseorang. Kelompok sudah dapat dipastikan merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari organisasi. //ir
Seri
Catatan
Buku pembelian tahun anggaran 2016 = 2 eksemplar.
KATA KUNCI: KEPEMIMPINAN, PERILAKU, ORGANISASI
ISBN978-602-7825-87-1
No Barcode Register Lokasi Status
1 0000014063 12-8795-1 C Ada
2 0000014064 12-8795-2 C Ada
No Pengarang Jabatan
1 Badeni Penulis
No Subyek
1 KEPEMIMPINAN
No Kata Kunci
-- data tidak ditemukan --
AsalIndonesia
BahasaIndonesia
JenisUmum
PenerbitAlfabeta
Kota TerbitBandung
Tahun2014
Call Number303.34 BAD k
Kolasiviii+244 hlm.; 16x24 cm.
Edisi
BibliografiAda
Halaman239
IndeksTidak Ada
RelesaseYa
Jumlah Eks2
Kembali