Buku

Jurnal Penelitian Pers dan Komunikasi Pembangunan Volume 19 No. 3, Februari 2016

Abstraksi
Jurnal Penelitian Pers dan Komunikasi Pembangunan Volume 19 No. 3, Februari 2016 ini merupakan edisi cetak terakhir. Jurnal ini telah berusia 20 tahun dan sudah memberikan perannya sebagai komunikasi ilmiah, menampung gagasan dan karya inovatif serta kreatif, mempublikasikan lebih dari 300 karya tulisan untuk dapat diterima oleh dunia ilmu pengetahuan, serta tidak ketinggalan peran sebagai desiminasi informasi. Mengikuti perkembangan teknologi komunikasi maka Jurnal Penelitian Pers dan Komunikasi Pembangunan selanjutnya dapat diakses melalui internet dengan alamat jurnal-p2kp.id. Jurnal edisi ini memuat lima beragam tulisan dari berbagai daerah serta instansi, antara lain: (1) Penelitian mengenai "Identifikasi Faktor-faktor Keberhasilan Implementasi Sistem Informasi Manajemen Rumah Sakit", ditulis oleh Andika Bayu Saputra. Penelitian ini melakukan analisis terhadap hasil evaluasi faktor-faktor keberhasilan penerapan SIMRS dengan menggunakan model HOT-Fit; (2) Penelitian tentang "Peran Expert Prescriber dan Problem Solving Process Facilitator Humas Pemprov Kalsel dalam Melayani Informasi Publik", ditulis oleh Belinda Devi Larasati Siswanto; (3) Penelitian tentang "Imperialisme Budaya dalam Media", ditulis oleh Noviana Sari; (4) Penelitian tentang "Adopsi Google Apps For Education Di Perguruan Tinggi: Sebuah Kolaborasi Real-Time Dosen Dan Mahasiswa", oleh Intan Putri Cahyani, hasil penelitian menunjukkan dosen terutama dise junior memiliki peranan sentral sebagai fasilitator dalam memutuskan metodologi pembelajatran yang akan digunakan; (5) Penelitian tentang "Dinamika Komunikasi dalam Pembangunan Desa Wisata Brayut Kabupaten Sleman", ditulis oleh Muhammad Najih Farihanto, hasil dari penelitian ini adalah banyak terjadi dinamika komunikasi dalam pembangunan desa wisata, salah satunya konflik saat Brayut akan dijadikan desa wisata dan saat menjadi tuan rumah Ngayogjazz. //ir
Seri
Volume 19 No. 3, Februari 2016
Catatan
Buku sumbangan dari BPPKI Banjarmasin diterima tanggal 25-8-2016 sebanyak satu eksemplar.
ISBN
No Barcode Register Lokasi Status
1 0000015054 12-9133-1 R.Referensi Ada
No Pengarang Jabatan
1 Mishbahruddin Penanggung Jawab
No Subyek
1 JURNAL KOMUNIKASI
No Kata Kunci
1 JURNAL
2 KOMUNIKASI
3 PEMBANGUNAN
4 PENELITIAN
5 PERS
AsalBPPKI Banjarmasin
BahasaIndonesia
JenisReferensi
PenerbitBPPKI Banjarmasin
Kota TerbitBanjarmasin
Tahun2016
Call Number380.05 MIS j
Kolasixvi+80 hlm.; 21x29 cm.; illus.
EdisiCetak Terakhir
BibliografiAda
Halaman148; 164; 182; 201; 213
IndeksAda
RelesaseYa
Jumlah Eks1
Kembali