Buku

Pemetaan Pembuat Film Yogyakarta 2015

Abstraksi
Buku Pemetaan Pembuat Film Yogyakarta 2015 ini berisi naskah yang merupakan hasil penelitian/kajian yang dilaksanakan oleh Tim Swakelola Dinas Kebudayaan Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY). Penerbitan buku ini merupakan komitmen Pemerintah Daerah Daerah Istimewa Yogyakarta (Perda DIY) untuk mendukung pengembangan perfilman di DIY. Film merupakan seni inti yang termaktub dalam Peraturan Daerah Istimewa (Perdais) DIY Nomor 1 Tahun 2013 tentang Kewenangan dalam Urusan Keistimewaan DIY dan perlu dikembangkan.  Pengembangan perfilman daerah di DIY tersebut tidak lepas dari identifikasi terhadap para pelakunya. Naskah buku ini menyasar, menemukenali, mencatat, dan kemudian memetakan para pelaku film dari sisi kelompok pembuat filmnya. Buku ini mencatat dari berbagai sudut pandang untuk menjelaskan tentang kelompok pembuat film di DIY. Buku ini membahas apa itu “Perfilman ala Yogyakarta”, “Melacak Para Pembuat Film”, dan menemukenali siapa dan bagaimana dinamika “Kelompok Pembuat Film Yogyakarta” hingga berupaya mengemukakan simpulan dan rekomendasi lebih lanjut. Diharapkan penerbitan buku ini dapat ditindaklanjuti dengan kajian-kajian yang memperkaya dan lebih dalam, serta memberikan kontribusi bagi pengembangan film daerah. //yn
Seri
Catatan
Sumbangan dari Rumah Sinema, buku diterima tanggal 14-06-2016, jumlah 1 eksemplar
ISBN978-602-1524-16-9
No Barcode Register Lokasi Status
1 0000015202 12-9155-1 F Ada
No Pengarang Jabatan
1 Dyna Herlina Suwarto Penulis
2 Firly Annisa Penulis
3 Kurniawan A. Saputro Penulis
4 Zaki Habibi Penulis
No Subyek
1 PEMBUATAN FILM YOGYAKARTA
No Kata Kunci
1 PEMETAAN, PEMBUATAN FILM, YOGYAKARTA 2015, PEMETAAN PEMBUATAN FILM YOGYAKARTA 2015
AsalIndonesia
BahasaIndonesia
JenisUmum
Penerbit Dinas Kebudayaan Daerah Istimewa Yogyakarta
Kota Terbit Yogyakarta
Tahun2015
Call Number778.530959827 DYN p
Kolasiix+85 hlm.; 15x21 cm.; ilust.
Edisi-
BibliografiAda
Halaman75
IndeksTidak Ada
RelesaseYa
Jumlah Eks1
Kembali