Buku

Etika PR dan E-PR

Abstraksi
The Rise of PR, demikian istilah yang digunakan oleh Al Rise dalam bukunya “The Fall of Advertising & The Rise of PR”. Dalam pandangan Al Rise, saat ini merupakan saatnya PR untuk bangkit, berkembang dan berkarya. Harapan yang muncul, kehadiran PR mampu mengatasi serbuan pesan dalam kehidupan masyaralkat yang tidak terhitung jumlahnya sehingga menjadi noise. Pendekatan komunikasi yang lebih manusiawi dan menganggap setiap individu sebagai sosok yang istimewa menjadi satu jawaban. Perkembangan teknologi dan kehadiran internet menjadi satu media yang mendukung keberhasilan komunikasi yang efektif. Dalam “kemasan” baru yang sering disebut E-PR, PR modern ini hadir dengan karyanya yang lebih fenomenal. Era ini menjadi era emas dalam profesi PR dan E-PR. Supaya setiap kegiatan dan karya yang dilakukan oleh PR dan E-PR berada pada “role”yang benar, diperlukan satu aturan main yang baku. Pada aturan ini etika PR dan E-PR menjadi satu urgensi. Berawal dari kebutuhan materi tentang etika PR dan E-PR serta minimnya buku tentang etika PR, muncul ide penulis untuk menulis buku ini. Terdapat sebelas pokok bahasan yang dibahas dalam buku ini, yaitu Fenomena PR, Etika, Moral dan hati nurani, Human Relation, Tentang Komunikasi, Profesi dan professional, Etika Komunikator, Etika PR, E-PR, Etika E-PR dan Kode Etik Profesi PR. //yn
Seri
Catatan
Sumbangan dari sdri. Kholifatul Azizah, PS. MIK, lulus tahun 2016, buku diterima tanggal 24-08-2016, jumlah 1 eksemplar
ISBN979-1078-06-8
No Barcode Register Lokasi Status
1 0000015255 12-9185-1 E Ada
No Pengarang Jabatan
1 Rini Dramastuti Penulis
No Subyek
1 HUBUNGAN MASYARAKAT
No Kata Kunci
1 PR, ETIKA PR, E-PR
AsalIndonesia
BahasaIndonesia
JenisUmum
PenerbitGava Media
Kota Terbit Yogyakarta
Tahun2007
Call Number659.2 RIN e
Kolasi ix+191 hlm.; 14,5x21,5 cm.
Edisi1
BibliografiAda
Halaman189
IndeksTidak Ada
RelesaseYa
Jumlah Eks1
Kembali