Buku

Pengantar Teknik Pengolahan Citra & Visi Komputer

Abstraksi
Buku ini membahas teknik-teknik pengolahan citra dan visi komputer yang sering diajarkan di beberapa program studi, seperti Teknik Elektro, Teknik Komputer, dan Informatika. Isi buku ini terdiri dari dua bagian. Bagian pertama membahas beberapa teknik dasar pengolahan citra mencakup definisi citra, format berkas citra, istilah umum deskripsi citra, dan sistem penghasil citra. Bagian kedua membahas teknik dasar visi komputer yang mencakup teknik peningkatan kualitas citra, segmentasi citra, teknik ekstrasi fitur, teknik klasifikasi citra dan metode pengukuran kinerja visi komputer. Pembahasan yang disertai dengan ilustrasi, contoh dan latihan soal, memungkinkan pengguna buku ini menjadikannya sebagai bahan belajar mandiri. //ir
Seri
Catatan
Buku sumbangan Christ Shandy mahasiswa PS. Matekstosi diterima tanggal 24-10-2018 sebanyak satu eksemplar.
ISBN978-602-258-493-3
No Barcode Register Lokasi Status
1 0000017333 13-9756-1 A Ada
No Pengarang Jabatan
1 Fitri Arnia Penulis
2 Khairul Munadi Penulis
No Subyek
1 VISI KOMPUTER
No Kata Kunci
1 CITRA & VISI KOMPUTER
2 TEKNIK PENGOLAHAN
3 VISI KOMPUTER
AsalIndonesia
BahasaIndonesia
JenisUmum
PenerbitOmbak
Kota Terbit Yogyakarta
Tahun2018
Call Number004 FIT p
Kolasivii+123 hlm.; 16x23.5 cm.; illus.
Edisi-
BibliografiAda
Halaman118
IndeksTidak Ada
RelesaseYa
Jumlah Eks1
Kembali