Buku

Kamus Hacker

Abstraksi
Di era teknologi ini, komputer sudah menjadi pusat perhatian bagi setiap orang. Perkembangan komputer dan teknologi informasi umumnya dunia cyber tidak selamanya menghasilkan hal-hal yang positif. Salah satu hal negatif yang merupakan efek samping dari dunia cyber atau cybercrime adalah kejahatan melalui internet (hacker). Beberapa kejahatan dibidang komputer antara lain yang berkaitan dengan perbankan, e-commerce, militer, e-government, hiburan dan hal lainnya. Hal ini disebabkan karena hilangnya batas ruang dan waktu yang mengubah banyak hal dalam kehidupan manusia. Seiring dengan perkembangan teknologi dan banyakknya terjadi kejahatan yang menggunakan komputer (Cybercrime), maka banyak pula munculnya istilah dan teknik untuk melakukan kegiatan tersebut. Buku ini bermasud mengajak para pembaca untuk dapat mengerti tentang istilah dan teknik yang dilakukan para hecker untuk membobol sistem komputer. //Yeni
Seri
Catatan
Pembelian PNBP Th 2006 = 4 eks.
ISBN979-731-651-3
No Barcode Register Lokasi Status
1 0000000183 10-5797-1 Referensi Ada
2 0000000184 10-5797-2 Referensi Ada
3 0000000185 10-5797-3 Referensi Ada
4 0000000186 10-5797-4 Referensi Ada
No Pengarang Jabatan
1 Dony Ariyus Pengarang
No Subyek
1 KAMUS KOMPUTER
No Kata Kunci
-- data tidak ditemukan --
AsalIndonesia
BahasaIndonesia
JenisReferensi
PenerbitAndi
Kota TerbitYogyakarta
Tahun2005
Call Number004.03 ARI k
Kolasiv+422 hlm; 14 x 21 cm
Edisi-
BibliografiAda
Halaman422
IndeksAda
RelesaseYa
Jumlah Eks4
Kembali