Buku

Penyusunan Skala Psikologi

Abstraksi
Buku ini ditulis dengan tujuan untuk melengkapi referensi mengenai pengembangan instrument pengukuran psikologi dengan ciri pendekatan yang lebih langsung pada kerja pengembangan skala yang umumnya dilakukan didalam banyak penelitian di perguruan tinggi. Bidang aplikasinya mencakup Ilmu Sosial pada umumnya dan Ilmu Psikologi pada model-model skala tulis yang popular saja, sedangkan skala-skala psikologi tentu saja dapat dibuat dalam lebih banyak model yang melibatkan gambar-gambar proyektif, model visual, model asosiatif, model respons terbuka, dan lain-lainnya. Apa yang dibahas dalam buku ini dapat dikerjakan sendiri dalam waktu kerja yang proporsional sebagai bagian dari suatu periode penelitian, sedangkan model-model sklala yang lebih kompleks akan memerlukan suatu team work dan waktu kerja yang tidak singkat. Pada bagian Suplemen, sengaja dilampirkan beberapa contoh skala yang pernah dibuat atau pernah digunakan dalam pengambilan data penelitian. //yn
Seri
Psikologi
Catatan
Buku ini sumbangan dari Sri Muktiwi, PS MANAPRODSI, buku diterima tanggal 03-01-2005
ISBN979-9289-08-4
No Barcode Register Lokasi Status
1 0000003356 10-5361 A Ada
No Pengarang Jabatan
1 Saifulddin Azwar Pengarang
No Subyek
1 PSIKOLOGI
No Kata Kunci
1 ALAT UKUR
2 ANALISIS
3 INTERPRETASI SKOR
4 PENGUJIAN RELIABILITAS
5 SKALA PSIKOLOGI
6 VALIDASI SKALA
AsalIndonesia
BahasaIndonesia
JenisUmum
PenerbitPustaka Pelajar
Kota TerbitYogyakarta
Tahun2003
Call Number001.42 AZW p
Kolasixii+204 hlm.; 15,1x20.9 cm.
Edisi-
BibliografiAda
Halaman204
IndeksAda
RelesaseYa
Jumlah Eks1
Kembali