Buku

Ensiklopedi Islam Jilid 5

Abstraksi
Ensiklopedi Islam ini memuat segala aspek tentang Islam yang disusun secara alfabetis (A-Z). Karya Besar para cendikiawan muslim Indonesia ini merupakan rujukan yang andal dan kontemporer. Ensiklopedi Islam edisi baru ini menyajikan menyertakan entri baru yang memberi informasi dan perspektif baru tentang Islam, khususnya di Indonesia. Entri yang ditampilkan mencakup berbagai aspek keislaman seperti fikih, ibadah, kalam, tasawuf, Al-Qur’an dan hadis, filsafat, sains, sejarah, seni budaya, lembaga, tokoh, dan negara Islam di dunia. Uraiannya diperkaya dengan banyak gambar berwarna, peta, bagan, dan tabel. Ensiklopedi Islam Jilid 5 ini entri disusun secara alfabetis dimulai dari Mawali - Qiblatin, Masjid.//yn
Seri
Catatan
Pembelian Tahun Anggaran 2018, buku diterima tanggal 28-06-2018, sebanyak 1 eksemplar
ISBN979-9226-43-0
No Barcode Register Lokasi Status
1 0000019048 13-10266-1 R Ada
No Pengarang Jabatan
1 dkk. Bakir Ihsan Penulis
No Subyek
1 ENSIKLOPEDI AGAMA ISLAM
No Kata Kunci
1 ENSIKLOPEDI
2 ENSIKLOPEDI ISLAM
3 ENSIKLOPEDI ISLAM JILID 5
4 ISLAM
AsalIndonesia
BahasaIndonesia
JenisReferensi
PenerbitIchtiar Baru van Hoeve
Kota TerbitJakarta
Tahun2005
Call Number297.03 BAK e
Kolasivi+330 hlm.; 23x30 cm.; illus.
EdisiBaru
BibliografiAda
Halaman330
IndeksTidak Ada
RelesaseYa
Jumlah Eks1
Kembali