Buku

Be Global: Kiat Sukses Berkompetisi Global

Abstraksi

Menjadi unggul di ajang global merupakan sesuatu yang diimpikan banyak orang, karena pasti menjadi sebuah prestasi pribadi yang membanggakan. Selain itu juga meningkatkan daya saing institusi dan menyumbang reputasi internasional bagi bangsa dan negara. Buku ini membicarakan bagaimana orang Indonesia dapat mengglobal dengan tidak meninggalkan jati diri bangsanya. Mengupas karakteristik orang Indonesia beserta kelebihan dan kekurangannya dalam kancah global, buku ini membuka cakrawala dan pemahaman kita sebagai orang Indonesia dalam menyikapi peluang dan tantangan yang ada pada era global sekarang ini. Buku ini disertai dengan pengalaman dari para profesional Indonesia yang telah sukses dan menuai karier di kancah global. //ir

Seri
Catatan
Buku pembelian tahun anggaran 2019 sebanyak 2 eksemplar.
ISBN978-602-04-8461-7
No Barcode Register Lokasi Status
1 0000019710 14-10725-1 B
2 0000019711 14-10725-2 B
No Pengarang Jabatan
1 Hana Panggabean Penulis
2 Hora Tjitra Penulis
3 Juliana Murniati Penulis
No Subyek
1 PENGHIDUPAN YANG SUKSES
No Kata Kunci
1 BE GLOBAL
2 BERKOMPETISI GLOBAL
3 KIAT SUKSES
AsalIndonesia
BahasaIndonesia
JenisUmum
PenerbitElex Media Komputindo
Kota TerbitJakarta
Tahun2018
Call Number158.1 HOR b
Kolasivi+186 hlm.; 15x23 cm.; illus.
EdisiCetakan Pertama
BibliografiTidak Ada
IndeksTidak Ada
RelesaseYa
Jumlah Eks2
Kembali