Buku

Desain Grafis CorelDRAW X7

Abstraksi

Buku ini membahas dasar-dasar desain grafis menggunakan aplikasi CorelDRAW X7, secara praktis. Dengan teori-teori singkat dan beberapa contoh desain yang diberikan, serta dengan penggunaan bahasa yang sederhana, tepat, dan jelas akan memudahkan seorang pemula untuk memahami dan membuat sendiri beragam desain menggunakan CorelDRAW X7. Buku ini dibagi menjadi lima sesi pembahasan yang semuanya dilengkapi dengan ilustrasi yang lengkap. Sesi I Sekilas CorelDRAW X7. Sesi II Menggunakan CorelDRAW X7. Sesi III Mengelola Objek CorelDRAW X7. Sesi IV Proses Pencetakan. Sesi V Mendesain dengan CorelDRAW X7. //ir

Seri
Shortcourse
Catatan
Buku sumbangan mahasiswa tahun 2019 sebanyak satu eksemplar.
ISBN978-979-29-5062-5
No Barcode Register Lokasi Status
1 0000019919 14-10823-1 A Ada
No Pengarang Jabatan
1 Maya Editor
No Subyek
1 CORELDRAW - DESAIN GRAFIS
No Kata Kunci
1 CORELDRAW X7
2 DESAIN GRAFIS
AsalIndonesia
BahasaIndonesia
JenisUmum
PenerbitAndi dan Wahana Komputer
Kota Terbit Yogyakarta dan Semarang
Tahun2015
Call Number006.686 MAY d
Kolasixii+212 hlm.; 16x23 cm.; illus.
EdisiPertama
BibliografiAda
Halaman202
IndeksTidak Ada
RelesaseYa
Jumlah Eks1
Kembali