Buku

Teori Dasar Teknik Tenaga Listrik

Abstraksi
Buku Teori Dasar Teknik Tenaga Listrik Edisi 2 ini menguraikan tentang teori dasar jaringan listrik dengan penerapannya serta memberikan pemahaman mendasar untuk menguasai formula teori dasar listrik. Buku ini dimaksudkan sebagai buku referensi namun dapat juga dijadikan sebagai buku ajar, khususnya bagi mahasiswa Elektro-Teknik Tenaga Listrik (Gatrik) yang mempelajari mata ajar dasar Teknik Listrik maupun Teori Rangkaian Listrik 1, dan pembaca yang tertarik dengan bidang Teori Ketenagalistrikan. Adapun materi dalam buku ini antara lain meliputi Teori Dasar Listrik; Teknik Hantaran; Jaringan dengan Dua Titik Singgah (Two-Port Network); Segitiga Daya; Faktor Daya; Analisa Jaringan; Pengaturan Tegangan Sistem SUTM 20 kV.//yn
Seri
Catatan
Pembelian Tahun Anggaran 2019, buku diterima tanggal 07-11-2019 sebanyak 2 eksemplar
ISBN978-602-262-580-3
No Barcode Register Lokasi Status
1 0000020271 14-10583-1 E Ada
2 0000020272 14-10583-2 E Ada
No Pengarang Jabatan
1 Markoni Penulis
No Subyek
1 TEKNIK KELISTRIKAN
No Kata Kunci
1 LISTRIK
2 TEKNIK TENAGA LISTRIK
3 TENAGA LISTRIK
4 TEORI DASAR
AsalIndonesia
BahasaIndonesia
JenisUmum
PenerbitGraha Ilmu
Kota Terbit Yogyakarta
Tahun2017
Call Number621.31 MAR t
Kolasixiv+218 hlm.; 17x24 cm.; Cet. 1
Edisi2
BibliografiAda
Halaman183
IndeksTidak Ada
RelesaseYa
Jumlah Eks2
Kembali