Buku

Wajah Kauman Surakarta 1910-1930

Abstraksi
Kauman adalah nama sebuah kampung di Kota Surakarta yang memiliki ciri-ciri khusus.  Ciri-ciri khusus ini tampak dalam kehidupan masyarakat, pergeseran dan perubahan social yang terjadi didalamnya. Komunitas atau masyarakat Kauman merupakan masyarakat yang anggotanya mempunyai pertalian darah. Kauman mempunyai reputasi histori sebagai pemukiman Islam sejak masa-masa kebangkitan awal Keraton Surakarta, yaitu sebagai komunitas pejabat keagamaan Islam Kerajaan. Mereka yang berdomisili adalah para abdi dalem yang bertugas mengawasi dan melaksanakan hukum-hukum dan praktik-praktik peribadatan Islam kerajaan. Kauman menjadi tempat lahir batik cap. Pertama kali dipraktikkan oleh Ngabei Resodipo Djiwangono. Kauman merupakan pusat pergerakan kaum muda Islam Surakarta selain Laweyan dan Keprabon.//yn
Seri
Catatan
Pembelian Tahun Anggaran 2019, buku diterima tanggal 07-11-2019 sebanyak 2 eksemplar
ISBN978-602-8610-85-8
No Barcode Register Lokasi Status
1 0000020299 14-10593-1 G Ada
2 0000020300 14-10593-2 G Ada
No Pengarang Jabatan
1 Himawan Prasetyo Penulis
No Subyek
1 SEJARAH SURAKARTA
No Kata Kunci
1 SURAKARTA 1910-1930
2 WAJAH KAUMAN
3 WAJAH KAUMAN SURAKARTA
AsalIndonesia
BahasaIndonesia
JenisUmum
PenerbitSuluh Media
Kota Terbit Yogyakarta
Tahun2018
Call Number959.826 HIM w
Kolasixiv+74 hlm. 17x24 cm.; Cet. 1
Edisi1
BibliografiAda
Halaman69
IndeksTidak Ada
RelesaseYa
Jumlah Eks2
Kembali