Buku

Seratus Satu Travel Tips & Stories Indonesia 1: Panduan dan Cerita Perjalanan Seru Di 13 Daerah Di Nusantara

Abstraksi
Buku pertama antologi traveling dengan destinasi daerah-daerah di Nusantara. Di buku ini Anda bisa menemukan tips dan cerita wisata di Banda Aceh, Bengkulu, Lampung, Cirebon, Semarang, Demak, Karimun Jawa, Sambas, Pontianak, Bali, Kupang, Makassar dan Wakatobi. Pemula di dunia perjalanan? Bagian “First-Timer Guide” di buat khusus untukmu. Sering Jalan-jalan dan mau tahu tips dan trik traveling supaya perjalanan berikutnya lebih baik? Silakan baca bagian “Travel Better”. Suka wisata kuliner dan Belanja? Bacalah bagian “Eat Cheaper” dan “Shop Smarter”  yang berisi banyak rekomendasi pilihan. Bagian “Stories & Sharing” bisa menghibur serta memberimu inspirasi bahwa selalu ada cerita di balik setiap perjalanan.//yn
Seri
Catatan
Pembelian Tahun Anggaran 2019, buku diterima tanggal 07-11-2019 sebanyak 2 eksemplar
ISBN978-602-03-3165-2
No Barcode Register Lokasi Status
1 0000020501 14-10601-1 G Ada
2 0000020502 14-10601-2 G Ada
No Pengarang Jabatan
1 Claudia Kaunang Penulis
No Subyek
1 KISAH PERJALANAN
No Kata Kunci
1 13 DAERAH DI NUSANTARA
2 CERITA PERJALANAN SERU
3 PANDUAN DAN CERITA
4 STORIES INDONESIA 1
5 TRAVEL TIPS
AsalIndonesia
BahasaIndonesia
JenisUmum
PenerbitGramedia Pustaka Utama
Kota TerbitJakarta
Tahun2017
Call Number910.4 KAU s
Kolasivii+280 hlm.; 13,5x20 cm.; illus.
Edisi-
BibliografiTidak Ada
IndeksTidak Ada
RelesaseYa
Jumlah Eks2
Kembali