Buku

Wahai Jiwaku, Dengarkanlah

Abstraksi
Buku Wahai Jiwaku, Dengarkanlah memuat beragam tulisan dari penulis yang tersebar di media sosial selama kurun beberapa tahun dan mendapat respon positif dari banyak orang yang menyukai dan membagikan tulisan penulis hingga tersebar ke berbagai pelosok daerah. Tulisan yang memiliki “ruh” dan sarat pesan moral sehingga bisa dijadikan sebagai sumber inspirasi bagi pembaca. Tulisan penuh filosofis yang dikemas dengan bahasa ringan dan ringkas sehingga mudah dicerna oleh logika dan bisa menyentuh sudut hati terdalam. Sebagaimana judul Wahai Jiwaku, Dengarkanlah, beragam tulisan dalam buku ini berisikan perenungan bijak bagi jiwa-jiwa yang membutihkan nasihat dan penyuluh dalam meniti kehidupan. Sebuah seruan yang menghentak jiwa setiap individu untuk merangkai Kembali serpihan-serpihan nurani dan membingkainya kembali menjadi pribadi yang hebat (insan kamil), insya Allah.//yn
Seri
Catatan
Pembelian Tahun Anggaran 2020, buku diterima tanggal 17-12-2020, sebanyak 2 eksemplar
ISBN978-602-70068-6-7
No Barcode Register Lokasi Status
1 0000021724 14-11061-1 B Ada
2 0000021725 14-11061-2 B Ada
No Pengarang Jabatan
1 Zico Alviandri Penulis
No Subyek
1 SELF IMPROVEMENT-PENGEMBANGAN DIRI-MOTIVASI DIRI
No Kata Kunci
1 DENGARKANLAH
2 JIWAKU
3 WAHAI JIWAKU
AsalIndonesia
BahasaIndonesia
JenisUmum
PenerbitSinergi Publishing
Kota TerbitDepok
Tahun2018
Call Number155.25 ZIC w
Kolasixiv+182 hlm.; 15x23 cm.; illuss.; Cet. 1
Edisi-
BibliografiTidak Ada
IndeksTidak Ada
RelesaseYa
Jumlah Eks2
Kembali