Buku

Pikiran Adalah Kunci, Solusi Hidup Lebih Mudah, Tenang, dan Penuh Keberuntungan

Abstraksi
Apakah nasib seseorang ditentukan oleh tingkat kepintarannya? Pendidikannya? Keluarganya? Ternyata bukan, melainkan bagaimana isi PIKIRAN orang tersebut. Pikiran memiliki kekuatan dan Anda sudah memilikinya sejak bayi. Hidup Anda diisi berbagai pengaruh dari luar yang Anda izinkan tinggal di pikiran Anda, hingga terbentuklah realitas hidup yang Anda hadapi sekarang. Entah menyenangkan atau kurang menyenangkan, enak atau kurang enak, sukses atau belum sukses, semua itu adalah hasil pikiran Anda. Secara keseluruhan, buku ini menginspirasi siapa saja yang berniat mencari perubahan dalam hidup, siapa pun yang yang menginginkan kehidupan lebih baik. Penulis banyak bercerita tentang pengalaman yang ia rasakan sendiri dan memandu pembacanya untuk mau mengusahakan perbaikan dalam hidupnya. Panduannya pun objektif dengan langkah-langkah yang mudah dimengerti dan menyemangati kita untuk terus melihat kehidupan dengan penuh rasa syukur. Apapun masalah Anda, PIKIRAN-lah solusinya. Buku ini sangat baik untuk menjadi referensi bagi Anda yang membutuhkan pemantik positif dalam hidupnya.//yn
Seri
Catatan
Pembelian Tahun Anggaran 2020, buku diterima tanggal 15-12-2020, sebanyak 2 eksemplar
ISBN978-602-06-2747-2
No Barcode Register Lokasi Status
1 0000022088 15-11379-1 B Ada
2 0000022089 15-11379-2 B Ada
No Pengarang Jabatan
1 Meuthia Z. Rizki Penulis
No Subyek
1 SELF IMPROVEMENT
No Kata Kunci
1 PENUH KEBERUNTUNGAN
2 PIKIRAN ADALAH KUNCI
3 SOLUSI HIDUP LEBIH MUDAH
4 TENANG
AsalIndonesia
BahasaIndonesia
JenisUmum
PenerbitGramedia Pustaka Utama
Kota TerbitJakarta
Tahun2019
Call Number155.25 MEU p
Kolasixxii+125 hlm.; 13,5x20 cm.; Cet. 3
Edisi-
BibliografiAda
Halaman119
IndeksTidak Ada
RelesaseYa
Jumlah Eks2
Kembali