Skripsi

Perancangan Game "Culture Heroes" Sebagai Media untuk Mengaplikasikan UU Nomor 5 Tahun 2017

Abstraksi
Indonesia adalah negara yang memiliki banyak budaya dan suku. Namun, banyak masyarakatnya Indonesia yang kurang sadar untuk melindungi dan melestarikan budaya tersebut. Pada undang-undang nomor 5 tahun 2017 yang isinya mewajibkan masyarakat Indonesia melindungi dan melestarikan budayanya dengan cara inventarisasi, pengamanan, pemiliharaan, penyelamatan, dan publikasi. Pada game “Culture Heroes” ini menggunakan karakter 3D dan yang digunakan adalah karakter yang sudah dideformasi menjadi chibi yang memakai pakaian khas atau pakaian tradisional pada daerahnya masingmasing seperti, Nusa Tenggara Barat, Papua, dan Kalimantan. Senjata yang digunakan juga adalah senjata tradisional yang biasanya digunakan untuk keperluan sehari hari seperti berburu. Game “Culture Heroes” adalah game yang bergenre time countdown, shooter, dan casual. Untuk mengenalkan budaya Indonesia pada game ini penulis menggunakan ensiklopedia, karakter, dan senjata yang ada pada dalam game. Game ini mewakili agar budaya Indonesia bisa di lestarikan dan di publikasi secara global.//ir
Seri
Catatan
Skripsi sumbanganMuhammad Rafi Izzuddin mahasiswa PS. Teknologi Permainan tahun 2020 sebanyak satu eksemplar.
ISBN
No Barcode Register Lokasi Status
1 0000023109 80/90-TP/2021 R. DTP Ada
No Pengarang Jabatan
1 Muhammad Rafi Izzuddin Penulis
No Subyek
1 GAME KOMPUTER - BUDAYA
No Kata Kunci
1 GAME CULTURE HEROES
2 PERANCANGAN GAME
3 UU NOMOR 5 TAHUN 2017
AsalIndonesia
BahasaIndonesia
JenisKarya Ilmiah
PenerbitSTMM
Kota Terbit Yogyakarta
Tahun2020
Call Number005.5 306 MUH p
Kolasixv+105 hlm.; 21x30 cm.; illus.
Edisi-
BibliografiAda
Halaman75
IndeksTidak Ada
RelesaseYa
Jumlah Eks1
Kembali