Skripsi

Penyutradaraan Program Dokumenter Televisi "Unique" Episode "Warung Makanan Roh Halus"

Abstraksi
Program dokumenter televisi “Unique” merupakan program yang memberikan informasi serta hiburan mengenai keunikan yang terdapat di Kota Yogyakarta disertai dengan fakta dari narasumber. Program “Unique” episode Warung Makanan Roh Halus menjelaskan tentang keunikan nama warung. Warung ini menyediakan makanan bukan untuk manusia melainkan untuk roh halus. Dalan penciptaan karya produksi dokumenter televisi “Unique” penulis sebagai sutradara telah menyelesaikan produksi sesuai perencanaan. Program tersebut menerapkan camera angle, type shot, dan framing. Camera angle yang digunakan adalah high angle, frog eye, eye level, dan low angle. Penulis menggunakan variasi shot seperti close up, big close up, extreme close up, medium close up, medium shot, medium long shot, long shot dan extreme long shot. Penulis juga memperhatikan penempatan objek pada layar atau framing seperti mematuhi rule of third, walking room, looking room, head room, dan over shoulder. Implementasi tersebut bertujuan agar gambar yang disajikan bervariasi dan menghasilkan keindahan gambar, sehingga karya produksi tersebut dapat menghibur dan memberikan informasi kepada masyarakat dengan baik. //ir
Seri
Catatan
Skripsi sumbangan Devinda Rahma Caesa mahasiswa PS. Manaprodsi tahun 2022 sebanyak satu eksemplar.
ISBN
No Barcode Register Lokasi Status
1 0000024835 829/1354-PROD/2022 R. PROD Ada
No Pengarang Jabatan
1 Devinda Rahma Caesa Penulis
No Subyek
1 PENYUTRADARAAN PROGRAM DOKUMENTER TELEVISI
No Kata Kunci
1 PENYUTRADARAAN PROGRAM DRAMA TELEVISI
2 ROH HALUS
3 UNIQUE
4 WARUNG MAKANAN
AsalIndonesia
BahasaIndonesia
JenisKarya Ilmiah
PenerbitSTMM
Kota Terbit Yogyakarta
Tahun2022
Call Number791.450 2 070 18 DEV p
Kolasixv+78 hlm.; 21x30 cm.; illus.
Edisi-
BibliografiAda
Halaman72
IndeksTidak Ada
RelesaseYa
Jumlah Eks1
Kembali