Skripsi

Kreativitas Penggunaan Lensa Fix dalam Dokumenter Kembang Kuning

Abstraksi
Skripsi penciptaan karya produksi ini membuat program dokumenter dengan judul "Kembang Kuning". Program dokumenter ini mengangkat cerita tentang penutupan Dolly atau Gang Dolly adalah nama sebuah kawasan lokalisasi pelacuran yang terletak di daerah Kota Surabaya, Jawa Timur. Dipilih judul Kembang Kuning" mempunyai arti bunga yang menguning atau bunga yang sudah mati. Penulis dalam karya ini berperan sebagai penata kamera yang memiliki tujuan ingin menunjukkan bahwa lensa fix membantu dalam pengambilan gambar di saat suasana gelap atau low lightinglensa fix memiliki detail gambar yang sangat tajam dan memiliki karakter warna natural. //ir
Seri
Catatan
Skripsi sumbangan mahasiswa PS. Matekstosi tahun 2015 = 2 eksemplar.
ISBN
No Barcode Register Lokasi Status
1 0000014882 238/573/TOS-NK/15 R. TOSI Ada
2 0000014883 238/574/TOS-NK/15 R. TOSI Ada
No Pengarang Jabatan
1 Addin Nur Ikhsan Penulis
No Subyek
1 KAMERA DAN ASESORIS KAMERA
No Kata Kunci
1 DOKUMENTER
2 KEMBANG KUNING
3 KREATIVITAS
4 LENSA FIX
AsalMahasiswa STMM MMTC lulus tahun 2015
BahasaIndonesia
JenisKarya Ilmiah
PenerbitSTMM MMTC
Kota TerbitYogyakarta
Tahun2015
Call Number771.3 ADD k
Kolasixiii+69 hlm.; 21x30 cm.; illus.
Edisi-
BibliografiAda
Halaman56
IndeksTidak Ada
RelesaseYa
Jumlah Eks2
Kembali