Skripsi

Variasi Shot pada Pengambilan Gambar Profil Gunungkidul

Abstraksi
Skripsi penciptaan karya produksi ini membuat program acara televisi yang mengetengahkan sebuah profil yang memperkenalkan suatu daerah kepada masyarakat luas mengenai keindahan lokasi wisata Gunungkidul. Pembuatan profil ini menggunakan teknik variasi shot dengan pengaturan komposisi gambar, sudut pengambilan gambar yang berbeda, serta pergerakan kamera yang dinamis. Dalam mendukung variasi shot peralatan yang digunakan antara lain, slidecam, gladecam dan tripod serta pengaturan kamera agar menghasilkan gambar yang baik. Variasi shot dapat diwujudkan dengan menerapkan teknik-teknik komposisi, sudut pengambilan gambar, simple shot, complex shot, developing shot, DOF dan pergerakan kamera. //ir
Seri
Catatan
Skripsi sumbangan mahasiswa PS. Matekstosi tahun 2015 = 2 eksemplar.
ISBN
No Barcode Register Lokasi Status
1 0000015006 270/637/TOS-NK/15 R. TOSI Ada
2 0000015007 270/638/TOS-NK/15 R. TOSI Ada
No Pengarang Jabatan
1 Elta Maltica Valencia Penulis
No Subyek
1 FOTOGRAFI TELEVISI
2 VIDEO PRODUCTION
No Kata Kunci
1 GAMBAR
2 PROFIL GUNUNGKIDUL
3 VARIASI SHOT
AsalMahasiswa STMM MMTC lulus tahun 2015
BahasaIndonesia
JenisKarya Ilmiah
PenerbitSTMM MMTC
Kota Terbit Yogyakarta
Tahun2015
Call Number778.59 ELT v
Kolasixvii+153 hlm.; 21x30 cm.; illus.
Edisi-
BibliografiAda
Halaman117
IndeksTidak Ada
RelesaseYa
Jumlah Eks2
Kembali