Skripsi

Animasi 3D Pada Video Animasi Edukasi “Boraks”

Abstraksi
Dalam video ini akan membahas tentang pengertian, kegunaan, dan manfaat dari boraks. Boraks merupakan bahan kimia yang sebenarnya dilarang diperuntukkan sebagai campuran bahan pangan. Konsep pembuatan animasi edukasi ini berdasarkan keinginan menyampaikan pesan dengan cara yang berbeda yaitu dengan animasi. Pada produksi video animasi edukasi ini penulis menggunakan animasi 3D dan sedikit grafis untuk mendukung serta memperjelas gambar. Penulis menggunakan beberapa software diantaranya CorelDraw X5, Adobe Photoshop CS6, Autodeks 3D Max dan Adobe  Premiere CS6. Segala Sketsa, layout, storyboard dan desain karakter penulis kerjakan dengan CorelDraw X5. Dalam animasi edukasi “BORAKS” ini penulis menyajikan dalam durasi singkat yaitu 5 menit. //yn
Seri
Catatan
Sumbangan dari sdr. Deva Lasedirianto Eko P., PS. Animasi, lulus tahun 2016, skripsi diterima tanggal 10-08-2016, jumlah 2 eksemplar
ISBN
No Barcode Register Lokasi Status
1 0000015835 19/37-ANI/16 R-ANI Ada
2 0000015836 19/38-ANI/16 R-ANI Ada
No Pengarang Jabatan
1 Deva Lasedirianto Eko P Penulis
No Subyek
1 FILM KARTUN ANIMASI-BORAKS
No Kata Kunci
1 ANIMASI 3D
2 ANIMASI EDUKASI
3 BORAKS
4 GRAFIS 2D VEKTOR
AsalIndonesia
BahasaIndonesia
JenisKarya Ilmiah
PenerbitSTMM MMTC
Kota Terbit Yogyakarta
Tahun2016
Call Number741.554 97 DEV a
Kolasixv+67 hlm.; 21x29,5 cm.; ilust.
Edisi-
BibliografiAda
Halaman67
IndeksTidak Ada
RelesaseYa
Jumlah Eks2
Kembali