Skripsi

Kontinuitas dan Motivasi Visual Dalam Karya Dokumenter Televisi “Cerita Negeri” Edisi “Forza PSS”

Abstraksi
Fanatisme Brigata Curva Sud dalam mendukung Persatuan Sepak Bola Sleman (PSS) diwujudkan dengan melakukan pergerakan positif melakukan tindakan nyata ikut menghidupi PSS melalui cara membuka unit usaha Curva Sud Shop dan Elja Media. Pengarah Acara menerjemahkan konten ke dalam bentuk audio dan visual yang menarik menggunakan metode observasi serta penerapan SOP (Standard Operation Procedure) meliputi praproduksi, produksi dan pascaproduksi. Kontinuitas Visual adalah sambungan shot gambar dan suara menjadi runtut  dan menarik. Motivasi Visual digunakan Pengarah Acara untuk membantu editor memilih visual dan audio variative dan memiliki makna di setiap shot. Pengarah Acara melakukan directing terhadap cameramen untuk mewujudkan konsep kontinuitas dan motivasi visual. Tayangan dokumenter ini menyajikan audio dan visual yang baik, runtut dan bermakna. //yn
Seri
Catatan
Sumbangan dari sdr. Ori Salfian, PS. Manarita, lulus tahun 2016, skripsi diterima tanggal 10-10-2016, jumlah 2 eksemplar
ISBN
No Barcode Register Lokasi Status
1 0000016398 296/755-RITA/16 R-RITA Ada
2 0000016399 296/756-RITA/16 R-RITA Ada
No Pengarang Jabatan
1 Ori Salfian Penulis
No Subyek
1 PENGARAH ACARA PADA PRODUKSI PROGRAM TELEVISI
No Kata Kunci
1 DOKUMENTER TELEVISI
2 FORZA PSS
3 KONTINUITAS
4 MOTIVASI VISUAL
5 PENGARAH ACARA
AsalIndonesia
BahasaIndonesia
JenisKarya Ilmiah
PenerbitSTMM MMTC
Kota Terbit Yogyakarta
Tahun2016
Call Number791.430233092 ORI k
Kolasixv+78 hlm.; 21x30 cm.; illust.
Edisi-
BibliografiAda
Halaman66
IndeksTidak Ada
RelesaseYa
Jumlah Eks2
Kembali