Skripsi

Gaya Bahasa Repetisi, Asonansi, dan Satire Dalam Feature Televisi “Kanvas Negeriku” Edisi “Sanggar Anak Alam Di Nitiprayan”

Abstraksi
Dalam penciptaan karya produksi ini penulis membuat feature jenis human interest,  berprofesi sebagai penulis naskah yang menggunakan gaya bahasa dalam menyampaikan informasinya.Tujuan penulis membuat program feature televisi “Kanvas Negeriku” edisi “Sanggar Anak Alam di Nitiprayan” ini menjadi sebuah refleksi pendidikan saja, namun dapat menjadi sebuah referensi dan informasi bagi pemirsa terhadap sekolah non-formal salah satunya yaitu Sanggar Anak Alam dengan pendekatan gaya bahasa, repetisi, asosnansi, dan satire yang penulis aplikasikan kedalam naskah. Untuk mencapai tujuan tersebut penulis melakukan beberapa metode yaitu, observasi, wawancara, melihat referensi-referensi audio visual, teori-teori gaya bahasa dan juga sesuai dengan SOP mulai dari pra-produksi, produksi hingga pasca-produksi.//yn
Seri
Catatan
Sumbangan dari alumni STMM an. Firlly Edhwita, PS. Manarita, skripsi diterima tanggal 10-09-2017,  sejumlah 1 eksemplar
ISBN
No Barcode Register Lokasi Status
1 0000018242 362/859-RITA/17 R-RITA Ada
No Pengarang Jabatan
1 Firlly Edhwita Penulis
No Subyek
1 TEKNIK PENULISAN NASKAH
No Kata Kunci
1 ASONANSI
2 FEATURE TELEVISI
3 GAYA BAHASA REPETISI
4 KANVAS NEGERIKU
5 SANGGAR ANAK ALAM DI NITIPRAYAN
6 SATIRE
AsalIndonesia
BahasaIndonesia
JenisKarya Ilmiah
PenerbitSTMM MMTC
Kota Terbit Yogyakarta
Tahun2017
Call Number808.02 FIR g
Kolasixiii+113 hlm.; 21x30 cm.; illus.
Edisi-
BibliografiAda
Halaman108
IndeksTidak Ada
RelesaseYa
Jumlah Eks1
Kembali