Skripsi

Implementasi Jurnalisme Naratif Dalam Naskah Dokumenter Televisi Potret Edisi Mengayuh Keikhlasan Di Balik Rongsokan

Abstraksi
Skripsi penciptaan karya produksi ini penulis membuat dokumenter televisi Potret yang berkisah tentang seorang pemulung bernama Mbah Sadiyo yang menjadi sebuah kisah inspiratif. Untuk menyentuh perasaan penonton, karya dokumenter ini didukung dengan naskah yang dibawakan dengan gaya story telling dan bahasa non-formal yang mencerminkan kesederhanaan seorang Mbah Sadito. Proses penulisan naskah berdasarkan data riset dan observasi dalam tahapan pra-produksi, perbaikan selama masa produksi, serta pemilihan data selama pasca-produksi. Menghasilkan Implementasi jurnalisme naratif dalam proses pengisahan cerita yang mampu menguatkan narasi dan pernyataan narasumber, sehingga terbentuk suatu alur kronologis cerita yang dapat menarik simpatik dan pemahaman penonton dalam memaknai arti keikhlasan.//yn
Seri
Catatan
Sumbangan dari alumni STMM an. Khalisha Aulia Ningrum, PS. Manarita, lulus tahun 2017, skripsi diterima tanggal 03-08-2017, sejumlah 1 eksemplar
ISBN
No Barcode Register Lokasi Status
1 0000018259 370/867-RITA/17 R-RITA Ada
No Pengarang Jabatan
1 Khalisha Aulia Ningrum Penulis
No Subyek
1 SKENARIO FILM
No Kata Kunci
1 DOKUMENTER TELEVISI
2 IMPLEMENTASI JURNALISME NARATIF
3 JURNALISME NARATIF
4 MENGAYUH KEIKLASAN DI BALIK RONGSOKAN
5 NASKAH DOKUMENTER TELEVISI
6 POTRET
AsalIndonesia
BahasaIndonesia
JenisKarya Ilmiah
PenerbitSTMM MMTC
Kota Terbit Yogyakarta
Tahun2017
Call Number791.437 KHA i
Kolasixv+98 hlm.; 21x30 cm.; illus.
Edisi-
BibliografiAda
Halaman80
IndeksTidak Ada
RelesaseYa
Jumlah Eks1
Kembali