Skripsi

Kreativitas Penata Kamera pada Produksi Feature Televisi "Tahun Emas Ganevo"

Abstraksi
Skripsi penciptaan karya produksi feature televisi "Tahun Emas Ganevo" ini menceritakan sejarah dan realita tentang suka duka sebuah tim bola voli dalam mengirimkan atletnya bertanding baik didalam maupun luar negeri. Penulis dalam proses pembuatan karya ini berperan sebagai penata kamera, yang harus mampu memilih peralatan yang tepat untuk digunakan sesuai lokasi yang ada, seperti pemilihan lensa standart, lensa wide, lensa tele dan penggunaan peralatan pendukung seperti, action cam dan drone yang menjadikan feature ini lebih menarik serta memberikan sudut pandang yang berbeda. Penata kamera juga harus memperhatikan teknik pergerakan kamera seperti developing shot dengan menggunakan peralatan pendukung seperti tripod, monopod, slider dan steady cam. //ir
Seri
Catatan
Skripsi sumbangan Muhammad Afif Izzudin mahasiswa PS. Matekstosi lulus tahun 2017 sebanyak satu eksemplar.
ISBN
No Barcode Register Lokasi Status
1 0000018295 395/854-TOS/2017 R. TOSI Ada
No Pengarang Jabatan
1 Muhammad Afif Izzudin Penulis
No Subyek
1 PENATA KAMERA - PRODUKSI VIDEO
No Kata Kunci
1 PENATA KAMERA
2 PRODUKSI FEATURE TELEVISI
3 TAHUN EMAS GANEVO
AsalIndonesia
BahasaIndonesia
JenisKarya Ilmiah
PenerbitSTMM
Kota Terbit Yogyakarta
Tahun2017
Call Number778.5993 778.59 MUH k
Kolasixvii+118 hlm.; 21x29,5 cm.; illus.
Edisi-
BibliografiAda
Halaman97
IndeksTidak Ada
RelesaseYa
Jumlah Eks1
Kembali