Skripsi

Kekuatan Narasi dalam Penulisan Naskah Feature Televisi "Panorama Kapuas"

Abstraksi
Skripsi penciptaan karya produksi program feature ini mengangkat topik Sungai Kapuas yang berada di Pulau Kalimantan sebagai sungai terpanjang di Indonesia. Tujuan dari karya produksi ini adalah menciptakan naskah feature dengan kekuatan narasi yang mampu memperjelas visual. Penulis dalam pembuatan karya ini berperan sebagai penulis naskah berfokus pada narasi yang mampu menyampaikan pesan secara umum dan memperjelas visual. Penulis menerapkan penggunaan narasi ekspositoris yang bersifat generalis dengan gaya bahasa tak resmi dan pilihan kata sederhana. Feature ini membahas tentang peranan Sungai Kapuas ditinjau dari sudut pandang budaya, sosial, serta potensi pariwisata. Penerapan narasi ekspositoris yang bersifat umum, serta penggunan gaya bahasa tak resmi yang runtut dan sederhana, diharapkan mampu membuat penonton memahami dan menyerap informasi yang disampaikan. //ir
Seri
Catatan
Skripsi sumbangan Prilita Kamalia Iswanayati mahasiswa PS. Manaprodsi lulus tahun 2017 sebanyak satu eksemplar.
ISBN
No Barcode Register Lokasi Status
1 0000018449 413/935-PROD/2017 R. PROD Ada
No Pengarang Jabatan
1 Prilita Kamalia Iswanayati Penulis
No Subyek
1 PENULISAN NASKAH PRODUKSI VIDEO
No Kata Kunci
1 FEATURE TELEVISI
2 PENULISAN NASKAH
3 KEKUATAN NARASI
4 PANORAMA KAPUAS
AsalIndonesia
BahasaIndonesia
JenisKarya Ilmiah
PenerbitSTMM
Kota Terbit Yogyakarta
Tahun2017
Call Number808.2 778.59 PRI k
Kolasixiii+89 hlm.; 21x29,5 cm.; illus.
Edisi-
BibliografiAda
Halaman
IndeksTidak Ada
RelesaseYa
Jumlah Eks1
Kembali