Skripsi

Pemanfaatan Lensa Fix 50 MM untuk Menciptakan Depth of Field dalam Program Music Show Animo

Abstraksi
Animo merupakan salah satu program hiburan melalui penampilan musik indie dari band-band seluruh Indonesia. Penulis dalam pembuatan karya ini berperan sebagai penata kamera berfokus menonjolkan point of interest dan menciptakan depth of field menggunakan lensa fix 50 mm serta memanfaatkan properti yang ada. Dengan hanya satu focal lenght sebesar 50 mm untuk mendapatkan gambar detail ataupun lebar maka pergerakan kamera harus menyesuaikan komposisi yang dibutuhkan. Kemudian untuk membantu menstabilkan gambar diambil juga menggunakan aksesories tambahan yaitu monopod yang memiliki bentuk ringkas sehingga mudah dan cepat untuk digunakan. Sedangkan untuk mendapatkan depth of field yang luas maupun sempit dilakukan perubahan pada bukaan diafragma lensa. //ir
Seri
Catatan
Sumbangan Arief Zulhazmi mahasiswa PS. Matekstosi lulus tahun 2018 sebanyak satu eksemplar.
ISBN
No Barcode Register Lokasi Status
1 0000018758 485/944 - TOS/2018 R. TOSI Ada
No Pengarang Jabatan
1 Arief Zulhazmi Penulis
No Subyek
1 LENSA KAMERA - PERTUNJUKAN MUSIK
No Kata Kunci
1 ANIMO
2 DEPTH OF FIELD
3 LENSA FIX 50 MM
4 PROGRAM MUSIK SHOW
AsalIndonesia
BahasaIndonesia
JenisKarya Ilmiah
PenerbitSTMM
Kota Terbit Yogyakarta
Tahun2018
Call Number771.3 780 78 ARI p
Kolasixv+109 hlm.; 21x30 cm.; illus.
Edisi-
BibliografiAda
Halaman99
IndeksTidak Ada
RelesaseYa
Jumlah Eks1
Kembali