Skripsi

Peran Penata Suara dalam Menciptakan Natural Sound Imaging pada Program Dokumenter "Bajingan Desa"

Abstraksi
Penciptaak karya produksi program dokumenter "Bajingan Desa" ini mengangkat sosok seorang pengendara gerobak sapi dengan menampilkan keseharian dan cerita dari mbah Monthil. Penulis dalam karya ini berperan sebagai penata suara, ingin mewujudkan audio yang baik denganĀ  standart broadcast. Proses miking, recording dan mixing melalui six element of mixing dilakukan untuk mengoptimalkan hasil audio yang sudah di record. Proses mastering dilakukan pada tahap terakhir untuk menyinambungkan semua file audio. Dalam pembuatan program ini digunakan tiga buah gun microphone dan satu clipon untuk pengambilan voice, ambience, dan atmosfer. Penggunaan handy recorder dengan teknik multitrack untuk proses recordingnya. Dengan semua pengoptimalkan di atas akan dihasilkan natural sound imaging. //ir
Seri
Catatan
Sumbangan Andi Satria Okta Prihatama mahasiswa PS. Matekstosi lulus tahun 2018 sebanyak satu eksemplar.
ISBN
No Barcode Register Lokasi Status
1 0000018766 493/952 - TOS/2018 R. TOSI Ada
No Pengarang Jabatan
1 Andi Satria Okta Prihatama Penulis
No Subyek
1 PENATAAN SUARA PRODUKSI DOKUMENTER
No Kata Kunci
1 BAJINGAN DESA
2 NATURAL SOUND IMAGING
3 PROGRAM DOKUMENTER
AsalIndonesia
BahasaIndonesia
JenisKarya Ilmiah
PenerbitSTMM
Kota Terbit Yogyakarta
Tahun2018
Call Number621.389 070 18 AND p
Kolasixiv+86 hlm.; 21x30 cm.; illus.
Edisi-
BibliografiAda
Halaman74
IndeksTidak Ada
RelesaseYa
Jumlah Eks1
Kembali