Skripsi

Teknik Penataan Suara pada Karya Feature Televisi "Kreaksi"

Abstraksi

Program “Kreasi” edisi Pasar Papringan merupakan sebuah karya feature televisi yang membahas tentang keberadaan pasar Papringan dilihat dari sudut pandang lingkungan, ekonomi, dan pariwisata. Tujuan utamanya untuk menghasilkan karya feature televisi yang informatif didukung audio visual yang memenuhi standar penyiaran. Materi yang terkandung dalam karya ini terdiri dari wawancara, vox pop, atmosfer, backsound musik, dialog mini drama, dan aktivitas warga. Konsep produksi audio yang digunakan berupa penerapan  teknik audio,  yaitu:  teknik miking, mencakup pemilihan mikrofon hingga penempatan posisinya;  teknik dry recording, menjelaskan bagaimana melakukan setting alat untuk mendapatkan rekaman kering yang baik; dan teknik mixing, untuk mendapatkan paket audio yang balance dan nyaman didengar. Perekaman audio pada karya ini menggunakan Zoom H4N dengan berbagai fitur yang dimiliki, terpisah dengan audio pada kamera. //ir

Seri
Catatan
Sumbangan Insan Cahya Ardika mahasiswa PS. Matekstosi lulus tahun 2018 sebanyak satu eksemplar.
ISBN
No Barcode Register Lokasi Status
1 0000018808 531/990-TOS/2018 R. TOSI Ada
No Pengarang Jabatan
1 Insan Cahya Ardika Penulis
No Subyek
1 PENATAAN SUARA PRODUKSI VIDEO
No Kata Kunci
1 KARYA FEATURE TELEVISI
2 KREAKSI
3 PENATAAN SUARA
4 TEKNIK PENATAAN SUARA
AsalIndonesia
BahasaIndonesia
JenisKarya Ilmiah
PenerbitSTMM
Kota Terbit Yogyakarta
Tahun2018
Call Number621.389 778 59 INS t
Kolasixix+146 hlm.; 21x30 cm.; illus.
Edisi-
BibliografiAda
Halaman137
IndeksTidak Ada
RelesaseYa
Jumlah Eks1
Kembali