Skripsi

Pendalaman Karakter Melalui Type of Shot dalam Drama Televisi "Kisah Seorang Lelaki"

Abstraksi

Drama merupakan cerita kehidupan manusia yang diproyeksikan di atas pentas dengan menampilkan percakapan dan aksi, yang bersumber dari kejadian sehari-hari. Isi cerita dan lakon sebuah drama menjadi beragam. Begitu banyak tayangan drama di stasiun televisi yang semakin menurun kualitasnya dikarenakan kurang maksimalnya pemain dalam memerankan tokoh pada naskah sehingga berpengaruh pada penyampaian pesan cerita. Sebagai sutradara memegang tanggung jawab tertinggi terhadap aspek kreatif, baik yang bersifat penafsiran maupun teknik pada pembuatan drama televisi/film. Dalam drama televisi “Moment” menceritakan Seno berusaha keluar dari bisnis obat terlarang yang membuat dirinya masuk penjara, Seno berusaha menjadi orang yang lebih baik. Namun bisnisnya semakin menjadi rumit. Untuk meraih peran yang maksimal dan sesuai dengan naskah penulis menerapkan teori aking yaitu Typering Primer fokus pada mimik (eskpresi), Typering Dramatis fokus pada plastik (gerak tubuh), dan Typering Individual fokus pada diksi (suara). Melalui penerapan Type Of Shot, karakter dapat diciptakan. Sehingga karya produksi tersebut dapat tersampaikan secara natural. //ir

Seri
Catatan
Skripsi sumbangan Aulia Rizka Noor Rachma mahasiswa PS. Manaprodsi tahun 2019 sebanyak satu eksemplar.
ISBN
No Barcode Register Lokasi Status
1 0000020463 593/1118-PROD/2019 R. PROD Ada
No Pengarang Jabatan
1 Aulia Rizka Noor Rachma Penulis
No Subyek
1 PENYUTRADARAAN DRAMA TELEVISI
No Kata Kunci
1 DRAMA TELEVISI
2 KISAH SEORANG LELAKI
3 PENDALAMAN KARAKTER
4 TYPE OF SHOT
AsalIndonesia
BahasaIndonesia
JenisKarya Ilmiah
PenerbitSTMM
Kota Terbit Yogyakarta
Tahun2019
Call Number791.450 2 202 AUL p
Kolasixiii+68 hlm.; 21x30 cm.; illus.
Edisi-
BibliografiAda
Halaman68
IndeksTidak Ada
RelesaseYa
Jumlah Eks1
Kembali