Skripsi

Komposisi pada penyutradaraan Program Magazine Show Televisi "Flocation" Edisi "Banyumas"

Abstraksi

Magazine show merupakan sebuah format acara televisi yang menyerupai majalah yang didalamnya terdapat berbagai macam rubrik dan tema yang beragam. Produksi siaran magazine show penulis sebagai sutradara memegang tanggung jawab tertinggi terhadap aspek kreatif suatu karya, baik yang bersifat penafsiran maupun teknik pada pembuatan karya televisi. Peran sutradara dalam produksi magazine show sangat penting, sehingga dapat menghasilkan suatu karya yang tidak hanya dapat dinikmati secara informasi tapi juga dapat dinikmati secara visual dan audio yang baik. Penulis dalam penciptaan karya magazine show televisi “Flocation”berperan sebagai sutradara. Dalam acara magazine show televisi “Flocation” edisi Banyumas berisi tentang hal-hal menarik seputar anak muda baik dari segi wisata, tempat nongkrong, dan komunitas keren yang ada di Banyumas. Untuk meraih hasil yang maksimal penulis menerapkan salah satu elements of the shotdalam produksinya yaitu komposisi gambar. Penerapan elemen komposisi dapat menghasilkan suatu acara yang tidak hanya memberi informasi tapi juga memberi tampilan berupa visual yang menarik dan tidak membosankan. //ir

Seri
Catatan
Skripsi sumbangan Bima Abhi Hussaen mahasiswa PS. Manaprodsi tahun 2019 sebanyak satu eksemplar.
ISBN
No Barcode Register Lokasi Status
1 0000020473 603/1128-PROD/2019 R. PROD Ada
No Pengarang Jabatan
1 Bima Abhi Hussaen Penulis
No Subyek
1 PENYUTRADARAAN PRODUKSI VIDEO
No Kata Kunci
1 BANYUMAS
2 FLOCATION
3 KOMPOSISI
4 MAGAZINE SHOW
5 PENYUTRADARAAN
6 PROGRAM MAGAZINE SHOW TELEVISI
AsalIndonesia
BahasaIndonesia
JenisKarya Ilmiah
PenerbitSTMM
Kota Terbit Yogyakarta
Tahun2019
Call Number791.450 2 778 59 BIM k
Kolasixiv+96 hlm.; 21x30 cm.; illus.
Edisi-
BibliografiAda
Halaman65
IndeksTidak Ada
RelesaseYa
Jumlah Eks1
Kembali