Skripsi

Peran Producer Pada Program Feature Televisi “Jendela Dunia” Edisi Pesona Air Terjun Sri Gethuk

Abstraksi
Air terjun Sri Gethuk terletak di Padukuhan Menggoran yang berdekatan dengan lokasi Gua Rancang Kencono, dengan arah dari Gua Rancang Kecono menuju kearah barat sejauh 750 meter. Perjalanan menuju kearah air terjun dapat berjalan kaki ataupun naik kendaraan baik roda dua dan juga roda empat. Air tejun Sri Gethuk terkenal dengan nama air terjun Slempret karena lokasi air terjun tersebut bertempat di lokasi blok Slempret. Penulis sebagai producer berinisiatif dengan mengembangkan ide yang dituangkan ke bentuk sinopsis, sebagai pedoman dalam membuat alur cerita, menjadi beberapa poin sub angle yang dijadikan treatment sebagai pedoman tim produksi selama berada di lapangan. Isi program “Pesona Air Terjun Sri Gethuk” dibagi atas tiga sequence, dengan tujuan untuk dapat menyampaikan informasi secara tepat dan akurat, agar dapat di tangkap dengan jelas oleh Audience. Adapun Sequence Pesona Air Terjun Sri Gethuk diantaranya: Sequence 1: Keunikan Sri Gethuk, Sequence 2: Sejarah Sri Gethuk dan Sequence 3: Potensi Alam Sekitar Air Terjun. Program Feature ini berhasil menjadi sebuah karya produksi yang menarik dan mengedukasi bagi masyarakat.//yn
Seri
Catatan
Sumbangan dari alumni STMM lulus tahun 2018, an. Muhammad Bakhtura Ulya (PS. Manarita), skripsi diterima tanggal 22-10-2018, sebanyak 1 eksemplarar
ISBN
No Barcode Register Lokasi Status
1 0000020810 390/887-RITA/18 R-RITA Ada
No Pengarang Jabatan
1 Muhammad Bakhtura Ulya Penulis
No Subyek
1 MANAJEMEN PRODUKSI-PRODUSER FEATURE TELEVISI
No Kata Kunci
1 JENDELA DUNIA
2 PERAN PRODUCER
3 PESONA AIR TERJUN
4 PROGRAM FEATURE TELEVISI
5 SRI GETHUK
AsalIndonesia
BahasaIndonesia
JenisKarya Ilmiah
PenerbitSTMM MMTC
Kota Terbit Yogyakarta
Tahun2018
Call Number658.5 778.53 MUH p
Kolasixiii+113 hlm.; 21,5x30 cm.; illuss.
Edisi-
BibliografiAda
Halaman100
IndeksTidak Ada
RelesaseYa
Jumlah Eks1
Kembali