Skripsi

Penerapan Alur Klimaks Dalam Penulisan Naskah Program Dokumenter Televisi “Bingkai Realitas” Edisi “Asa Dalam Diam”

Abstraksi
Komunikasi antara orangtua tunarungu dan anaknya sangat berpengaruh terhadap perkembangan fisik dan psikis anak. Ini menjadi cerita yang menginspirasi banyak orang sehingga layak diangkat menjadi cerita dokumenter televisi “Asa Dalam Diam”. Dengan menonjolkan unsur human interest-nya, maka digunakan naskah dengan alur klimaks, agar mampu menaikturunkan emosi penonton dan memberikan pesan dalam setiap kalimat pada naskah tanpa mengurangi kisah dari fakta yang ada di lapangan. Proses penulisan naskah dilandasi oleh data riset saat pra produksi, penyempurnaan dan revisi data selama masa produksi, dan penyeleksian data selama pasca produksi. Faktor keberhasilan dengan narasi yang mengandung penekanan dan memberikan pesan tersirat dari yang diceritakan secara fakta dan pernyataan narasumber untuk memperkuat informasi dalam dokumenter televisi. Karya produksi dokumenter televisi “Asa dalam Diam” ini, keberhasilan penerapan alur klimaks terlihat pada rasa keingintahuan dan dapat menyentuh hati penonton setiap menyaksikan tayangan yang utuh.//yn
Seri
Catatan
Sumbangan dari alumni STMM lulus tahun 2018, an. Talitha Mustika (PS. Manarita), skripsi diterima tanggal 25-07-2018, sebanyak 1 eksemplar
ISBN
No Barcode Register Lokasi Status
1 0000020824 404/901-RITA/18 R-RITA Ada
No Pengarang Jabatan
1 Talitha Mustika Penulis
No Subyek
1 PENULISAN NASKAH PROGRAM DOKUMENTER TELEVISI
No Kata Kunci
1 PENULISAN NASKAH
2 ASA DALAM DIAM
3 BINGKAI REALITAS
4 PENERAPAN ALUR KLIMAKS
5 PROGRAM DOKUMENTER TELEVISI
AsalIndonesia
BahasaIndonesia
JenisKarya Ilmiah
PenerbitSTMM MMTC
Kota Terbit Yogyakarta
Tahun2018
Call Number808.2 070.18 TAL p
Kolasixiv+119 hlm.; 21,5x30 cm.; illuss.
Edisi-
BibliografiAda
Halaman107
IndeksTidak Ada
RelesaseYa
Jumlah Eks1
Kembali