Skripsi

Penyutradaraan Produksi Feature Televisi “Warisan Dari Bumi Lancang Kuning”

Abstraksi
Feature televisi “Warisan Dari Bumi Lancang Kuning”, mengangkat kerajinan khas Riau yaitu kain songket. Penulis mengangkat mengenai kain songket karena ingin masyarakat mengetahui bahwa kain songket tersebut bukan hanya sekedar kain biasa. Penciptaan karya produksi ini penulis berprofesi sebagai sutradara. Karya yang dihasilkan berupa Audio Visual program feature televisi yang menerapkan type shot dan camera angle untuk membuat gambar yang bervariasi dan sesuai, serta penempatan kamera pada sudut pandang pengambilan gambar yang tepat. Type shot yang diterapkan adalah Full Shot, Medium Long Shot, Medium Shot, Middle Close Up, Close Up, dan Extreme Close Up. Sedangkan camera angle yang diterapkan penulis adalah Bird Eye, View, High Angle, Eye Level, dan Low Angle. Penerapan tersebut bertujuan membuat gambar yang bervariatsi dan sesuai serta penempatan kamera pada sudut pandang pengambilan gambar yang tepat agar informasi pada visual tersempaikan dan diterima baik oleh penonton. Melalui tahapan produksi yaitu pra produksi, produksi, pasca produksi program feature ini, penulis berharap dapat memberikan dampak positif kepada masyarakat agar lebih menghargai dan mencintai khas dari budaya yang dimiliki Indonesia.//yn
Seri
Catatan
Sumbangan dari alumni STMM lulus tahun 2018, an. Shofiatun Nadya Ulfa (PS. Manaprodsi), skripsi diterima tanggal 22-10-2018, sebanyak 1 eksemplar
ISBN
No Barcode Register Lokasi Status
1 0000020885 519/1043-PROD/18 R. PROD Ada
No Pengarang Jabatan
1 Shofiatun Nadya Ulfa Penulis
No Subyek
1 PENYUTRADARAAN PRODUKSI FEATURE TELEVISI
No Kata Kunci
1 PENYUTRADARAAN
2 PRODUKSI FEATURE TELEVISI
3 WARISAN DARI BUMI LANCANG KUNING
AsalIndonesia
BahasaIndonesia
JenisKarya Ilmiah
PenerbitSTMM MMTC
Kota Terbit Yogyakarta
Tahun2018
Call Number791.450 2 SHO p
Kolasixiii+97 hlm.; 21x30 cm.; illuss.
Edisi-
BibliografiAda
Halaman60
IndeksTidak Ada
RelesaseYa
Jumlah Eks1
Kembali